MENU TUTUP

Polres Boven Digoel Bagikan Masker Dan Bingkisan Dalam Rangka Memperingati Hari Jadi Polwan Ke 72

Selasa, 01 September 2020 | 14:28 WIB / Cholid
Polres Boven Digoel Bagikan Masker Dan Bingkisan Dalam Rangka Memperingati Hari Jadi Polwan Ke 72 Kegiatan pembagian masker dan bingkisan dalam rangka hari jadi Polwan ke 72, Pada hari Selasa tanggal 1 September 2020 di Jalan Trans Papua Depan UD Sulkaryango, Kabupaten Boven Digoel/Istimewa

BOVEN  DIGOEL,wartaplus.com  – Kegiatan pembagian masker dan bingkisan dalam rangka hari jadi Polwan ke 72, Pada hari Selasa tanggal 1 September 2020 di Jalan Trans Papua Depan UD Sulkaryango, Kabupaten Boven Digoel

Kegiatan dipimpin langsung oleh Wakapolres Boven Digoel Kompol Ferdinand Maasawet, S.I.K bersama para Pejabat Utama, Polwan dan anggota Polres Boven Digoel.

Wakapolres Boven Digoel Kompol Ferdinand Maasawet, S.I.K mengatakan, kegiatan Bhakti Sosial ini dalam rangka memperingati Hari Jadi Polwan ke 72 tanggal 1 September 2020 dengan membagikan 100 Masker kepada para penggendara yang melintas dan bingkisan untuk anak – anak.

“Selain itu kami juga menghimbau kepada masyarakat agar selalu mentaati protokol Kesehatan yang telah dikeluarkan oleh pemerintah, tetap mematuhi 3M dan 1T yaitu mencuci tangan, menjaga jarak, menggunakan masker, serta tidak berkerumun,”ujarnya.

Dengan selalu mentaati protokol kesehatan, kita telah bersama sama membantu pemerintah dalam mencegah penyebaran Covid-19. Gunakan masker untuk melindungi diri sendiri dan orang lain.


BACA JUGA

Hasil Operasi Zebra di Polres Jayapura, Satu Anggota Polri Meninggal

Sabtu, 02 November 2024 | 07:10 WIB

Peluncuran Pos Kamtibmas, Koloborasi Pemda dan TNI Polri Sambut Pilkada 2024 di Nabire

Minggu, 27 Oktober 2024 | 06:59 WIB

Gugur Dalam Tugas, Briptu Kiki Supriyadi Diberikan Kenaikan Pangkat Luar Biasa

Jumat, 27 September 2024 | 17:17 WIB

Lekagak Talenggeng Bersama Pasukan TPNPB Kodap Yambi Lakukan Penyerangan Satu Anggota Polri Gugur

Jumat, 27 September 2024 | 03:49 WIB

Keberhasilan Satgas Ops Damai Cartenz Bebaskan Kapten Philip, Mendapat Apresiasi Kapolri dan Kompolnas

Sabtu, 21 September 2024 | 21:16 WIB
TERKINI
Pilkada Papua 2024

Ketua DPC Peradi Jayapura Serukan Keluarga Besar Advokat Jangan Golput

2 Jam yang lalu

Truk Terbalik di Tolikara, 5 Penumpang Meninggal Dunia, 25 Luka Berat dan Ringan

2 Jam yang lalu
Ketua Dewan Adat Mamberamo Raya

KPU dan Bawaslu Netral Jamin Hak Pilih Masyarakat

5 Jam yang lalu

Tokoh Pemuda Ilwayab Ajak Masyarakat  Menjaga Keamanan Pilkada 2024

5 Jam yang lalu
Sukseskan Pilkada 2024

Siapapun Pemenang Pilkada Dialah Pilihan Rakyat

5 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com