MENU TUTUP

Cabor Sepatu Roda Papua Optimis Lakukan Yang Terbaik di PON XX

Minggu, 29 Agustus 2021 | 08:15 WIB / Reza
Cabor Sepatu Roda  Papua Optimis Lakukan Yang Terbaik di PON XX Ketua Pengprov Persatuan Olahraga Sepatu Roda Indonesia (Perserosi) Papua, Jeffry Abel saat berbincang dengan Rafi Ahmad dan Nagita Slavina/Istimewa

JAYAPURA ,wartaplu.com - 35 hari menjelang Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua, tim Olahraga (Cabor) Sepatu Roda Papua menargetkan 4 medali emas. Hal itu, Ketua Pengprov Persatuan Olahraga Sepatu Roda Indonesia (Perserosi) Papua, Jeffry Abel melalui sambungan telepom, Minggu (29/8/2021) pagi.

"Di PON nanti, kita punya target realistis 4 medali emas untuk Papua," sebutnya. Secara kesiapan tim, Jeffry menjelaskan para atlet cabor Sepatu roda Papua sudah siap memasuki fase kompetisi."Pada tahapan ini, atlet kita dikawal dan dijaga baik oleh tim pelatih, official, dan Pemprov Papua," katanya. 

Jeffry juga menambahkan, semua kebutuhan dasar atlet, mulai dari akomodasi, konsumsi, sudah dipersiapkan dengan baik dan matang. "Kita betul-betul perhatikan konsumsi mereka (para atlet), makanan bergizi yang tepat waktu dan multivitamin disiapkan," papar Jeffry. 

pengumuman, untuk waktu pertandingan Cabor Sepatu Roda akan berlangsung Senin (27/9/2021) di Venue Cabor Sepatu Roda Buper Waena. "Ini tersisa, 30 hari menuju waktu pertandingan, atlet cabor sepatu roda akan bertanding," ujar Jeffry. 

Pria yang juga merupakan Technical Delegate (TD) Sepatu Roda itu peran serta KONI agar lebih dioptimalkan kepada cabor Sepatu Roda. 

"Kami ingin segera memindahkan lokasi para atlet dari Wisma Mandala menuju akomodasi yang lebih dekat dengan lokasi pertandingan," pintanya. 
Terkait evaluasi atlet, dirinya menegaskan untuk saat ini, secara pribadi memiliki waktu permainan yang jauh lebih baik.*


BACA JUGA

Ops Damai Cartenz-2025 Pererat Hubungan dengan Masyarakat Kampung Okpol Melalui Patroli Sambang

Selasa, 20 Mei 2025 | 15:20 WIB

Kopi Papua Bukukan Transaksi Dagang Senilai Rp1,6 Miliar di World of Coffee Jakarta 2025

Senin, 19 Mei 2025 | 18:45 WIB

Pembangunan Untuk Kita Semua, Kepala Suku Besar Puncak : Mari Jaga Kedamaian di Tanah Papua

Senin, 19 Mei 2025 | 14:43 WIB

Senyum di Pantai Hecnuk, Harapan Damai di Muara Tami

Minggu, 18 Mei 2025 | 18:17 WIB

Dari Pantai Hecnuk ke Muara Tami, Satgas Humas Ops Damai Cartenz-2025 Tunjukkan Wajah Humanis Polri

Minggu, 18 Mei 2025 | 17:58 WIB
TERKINI

Ops Damai Cartenz-2025 Pererat Hubungan dengan Masyarakat Kampung Okpol Melalui Patroli Sambang

14 Jam yang lalu

Polisi Ungkap Misteri Hilangnya Ananda Nurmila, Ayah Tiri Jadi Tersangka

15 Jam yang lalu

Tindakan Tegas Satgas Ops Damai Cartenz Terhadap Oknum Anggota Polri Penjual Amunisi di Papua Pegunungan

1 Hari yang lalu

Kopi Papua Bukukan Transaksi Dagang Senilai Rp1,6 Miliar di World of Coffee Jakarta 2025

1 Hari yang lalu

Pembangunan Untuk Kita Semua, Kepala Suku Besar Puncak : Mari Jaga Kedamaian di Tanah Papua

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com