MENU TUTUP

Ada Travel Nakal Jual Harga Tiket Pesawat Tujuan Jakarta-Jayapura Rp 14 Juta

Kamis, 06 September 2018 | 11:23 WIB / Findi
Ada Travel Nakal Jual  Harga Tiket Pesawat Tujuan Jakarta-Jayapura Rp 14 Juta Foto: Istimewa

JAYAPURA,- Harga tiket pesawat dari Jakarta tujuan Jayapura lagi-lagi melambung tinggi dari batas sewajarnya. Tidak tanggung-tanggung untuk mendapatkan tiket tujuan Jayapura, maka penumpang harus menyediakan dana kurang lebih Rp 14 juta.

Salah satu warga Kota Jayapura, TR harus merogoh kantong hingga empat kali lipat dari biasanya untuk mendapatkan satu tiket pesawat Jakarta -Jayapura, Rabu (5/9) malam.

TR yang juga salah satu Komisioner KPU Papua yang hendak kembali ke Jayapura membeli tiket dari salah satu travel dengan harga Rp 14.292.200. Harga ini terbilang tinggi mengingat harga tiket biasanya hanya berkisar Rp 2,5 hingga Rp 3,5 juta untuk sebuah tiket Jakarta - Jayapura. *


BACA JUGA

TERKINI

Wakaops Damai Cartenz: Patroli Dialogis di Yalimo Wujud Kehadiran Polisi di Tengah Masyarakat

5 Jam yang lalu

Pendekatan Humanis Lewat Patroli Dialogis Satuan Tugas Operasi Damai Cartenz 2025

5 Jam yang lalu

Aktifitas Warga Angguruk dan Heriapini Kembali Normal, Bupati Didimus: Penegakan Hukum Tetap Berjalan 

6 Jam yang lalu
59 Terluka Panah dan 2 Meninggal

Saling Serang Antara Dua Kelompok Terus Berlangsung di Puncak Jaya

10 Jam yang lalu

GPDP Gelar TOT Nasional dan Luncurkan Kurikulum Sekolah Minggu

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com