MENU TUTUP

Faktor Cuaca, Pergeseran Logistik Pemilu Tertunda ke 23 Distrik di Papua

Selasa, 16 April 2019 | 19:47 WIB / Cholid
Faktor Cuaca, Pergeseran Logistik Pemilu Tertunda ke 23 Distrik di Papua Ketua KPU Papua Theodorus Kossay/dok

JAYAPURA - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Papua, Theodorus Kossay mengungkapkan ada 23 distrik di tiga kabupaten hingga H-1 pencoblosan, logistik pemilu belum terdistribusikan dengan baik karena faktor cuaca.

"Ada  tiga kabupaten mengalami masalah cuaca saat distribusi logistik hari ini dan dilanjutkan besok pagi yaitu Kabupaten Yahukimo 14 distrik, Intan Jaya 4 distrik dan Tolikara 5 distrik," ungkapnya ketika diwawancarai di salah satu hotel, Selasa (16/4) malam.

Theo menerangkan, 23 distrik di tiga kabupaten dipastikan pendistribusiannya akan dilakukan pada Kamis (18/4).

"Untuk 23 distrik itu transportasi hanya bisa menggunakan pesawat, karena faktor cuaca buruk hari ini, maka besok pagi akan dilakukan pergeseran dan saya pastikan semua dapat berjalan lancar sesuai harapan," beber Theo. *


BACA JUGA

Kapolda Sebut Tidak Ada Aksi Demo di Peringatan Hari Buruh Internasional di Papua

Rabu, 01 Mei 2024 | 18:55 WIB

KKB Berulah di Intan Jaya, Bakar Sekolah Negeri Pogapa

Rabu, 01 Mei 2024 | 11:34 WIB

Sungai Mamberamo Meluap, Ratusan Rumah di Tujuh Kampung Terendam Banjir

Selasa, 30 April 2024 | 17:28 WIB
Hanura: Peta Politik Papua Berubah

Paulus Waterpauw Jadi Kandidat Terkuat Gubernur Papua

Selasa, 30 April 2024 | 06:42 WIB

Pj Bupati Puncak Jaya Serahkan Kendaraan Dinas Operasional Satpol PP

Senin, 29 April 2024 | 16:42 WIB
TERKINI

Kapolda Sebut Tidak Ada Aksi Demo di Peringatan Hari Buruh Internasional di Papua

16 Jam yang lalu

KKB Berulah di Intan Jaya, Bakar Sekolah Negeri Pogapa

23 Jam yang lalu

Pemda Puncak Jaya Gelar Halal Bihalal, Pererat Silaturahmi dan Hubungan Harmonis Antar Umat Beragama

23 Jam yang lalu

Kelompok Keni Tipigau Serang Polsek Homeyo Intan Jaya, Satu Warga Tewas

1 Hari yang lalu

Sungai Mamberamo Meluap, Ratusan Rumah di Tujuh Kampung Terendam Banjir

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com