MENU TUTUP

Persipura Muda Gagal Lolos ke Semifinal Liga 1 U-20

Rabu, 02 Oktober 2019 | 12:31 WIB / Djarwo
Persipura Muda Gagal Lolos ke Semifinal Liga 1 U-20 Skuat Persipura U-20 / Istimewa

JAYAPURA - Persipura muda U-20 akhirnya dipastikan gagal lolos ke babak semifinal Elite Pro Academy Liga 1 U-20 usai ditahan imbang oleh PSIS Semarang dengan skor 1-1 di laga terakhir babak 8 besar Grup Y.

Hasil imbang tersebut membuat pasukan mutiara hitam muda tak beranjak dari dasar klasemen dengan raihan lima poin. Sementara PSIS dipastikan lolos ke semifinal sebagai runner up bersama Barito Putera di puncak klasemen.

Menanggapi kegagalan timnya itu, sang pelatih Tony Ho menyampaikan maaf sebesar-besarnya kepada masyarakat Papua. 

"Sebagai pelatih saya mohon maaf tidak bisa mengantarkan tim ke semifinal, 

pemain sudah berjuang maksimal, hati mereka mau tapi secara fisik sudah tdak maksimal," ungkapnya, Rabu (2/10).

Tony mengungkapkan, jika badai kartu yang diterima anak asuhnya menjadi biang kegagalan timnya sepanjang babak 8 besar yang hanya mendapatkan 1 kemenangan.

Hasil tersebut berbanding terbalik saat mereka berhasil memuncaki klasemen di fase grup dalam dua putaran.

"Problem terbesar kita adalah tidak lengkapnya pemain untuk diturunkan, hampir di setiap pertandingan dalam 8 besar ini skuat kita pasti tidak lengkap. Semoga kedepannya manajemen bisa menyiapkan waktu kita lebih maksimal lagi," pungkasnya.**


BACA JUGA

Sebanyak 1.297 TPS di Tanah Papua Belum Mencoblos, Terbanyak Daerah yang Gunakan Sistem Noken

Kamis, 15 Februari 2024 | 07:43 WIB

Ban Pecah, Pesawat Cargo Trigana Air Gagal Take Off di Bandara Sentani

Senin, 18 Desember 2023 | 13:55 WIB

Dukungan Polda Papua dalam Pemilu Serentak 2024 : Siaga Pengamanan Hingga Bentuk Tim Cyber

Senin, 13 November 2023 | 08:09 WIB

Partai Gelora Optimistis Lolos 4 Persen Ambang Batas Parlemen di Pemilu 2024

Sabtu, 28 Oktober 2023 | 17:36 WIB

Pj Bupati Puncak Jaya Pimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pemilu 2023 - 2024

Rabu, 18 Oktober 2023 | 06:09 WIB
TERKINI

Satgas Humas Operasi Damai Cartenz Jalin Kedekatan dengan Wartawan di Mimika

2 Jam yang lalu

Satgas Humas Operasi Damai Cartenz Jalin Silaturahmi Bersama Wartawan di Mimika

2 Jam yang lalu

Seorang WNA Diciduk Polisi, Kedapatan Bawa Ganja di Perbatasan RI- PNG

7 Jam yang lalu

Telkomsel dan Pemprov Papua Pegunungan Siap Berkolaborasi Tingkatkan Layanan Akses Internet 4G/LTE

7 Jam yang lalu

Ops Damai Cartenz-2025 Wujudkan Pengamanan Humanis di Papua Lewat Patroli Dialogis Bersama Anak-anak di Kenyam, Nduga

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com