MENU TUTUP

Polres Merauke Beri Imbauan dan Bagikan Makanan Siap Saji kepada Masyarakat 

Senin, 18 Mei 2020 | 12:26 WIB / Djarwo
Polres Merauke Beri Imbauan dan Bagikan Makanan Siap Saji kepada Masyarakat  Polres Merauke Bagikan makanan siap saji kepada masyarakat /Istimewa 

JAYAPURA,wartaplus.com - Polres Merauke memberikan imbauan sekaligus membagikan makanan siap saji kepada masyarakat, Minggu (17/5). Kegiatan tersebut dipimpin oleh pawas Iptu Ary Prianggodo dan anggota Polres Merauke.

Pawas Iptu Ary Prianggodo dalam kesempatannya mengatakan, kegiatan ini dilaksanakan setiap hari, pembagian makanan siap saji dari Dapur Umum Polres Merauke mulai dari pukul 15.00 WIT sampai dengan pukul 17.00 WIT. Makanan sebanyak 200 kotak diberikan kepada warga sebagai dampak dari Covid 19 di Kabupaten Merauke.

"Selain itu kami juga memberikan himbauan kepada masyarakat untuk tetap menggunakan masker, menjaga jarak antara 1 dan lainnya serta selalu mencuci tangan dengan sabun,"ujarnya.

Adapun Lokasi pembagian di Jalan Kamizaun Merauke dan Kampung Buti Merauke. Pembagian makanan siap saji tersebut sebagai bentuk solidaritas dapur Umum TNI-Polri kepada masyarakat tidak mampu sebagai dampak dari pandemi virus Corona di Kabupaten Merauke.*


BACA JUGA

Terpilih Pimpin Golkar Papua, Mathius Fakhiri Targetkan Raih Kursi DPR RI di Pemilu Mendatang

Jumat, 17 Oktober 2025 | 22:05 WIB

Teror di Kali Semen: Warga Tewas dan Empat Luka Ditembak KKB, Satgas Damai Cartenz Buru Pelaku

Jumat, 17 Oktober 2025 | 21:03 WIB
Nabire

Satu Warga Meninggal Dunia dan Empat Lainnya Luka Akibat Penembakan KKB di Kali Semen, Satgas Ops Damai Cartenz Lakukan Pengejaran

Jumat, 17 Oktober 2025 | 19:24 WIB

Mathius Fakhiri Terpilih Secara Aklamasi, Nakhodai Partai Golkar Papua Periode 2025 - 2030

Jumat, 17 Oktober 2025 | 19:11 WIB

Gubernur Mathius Fakhiri Berharap Partai Golkar Berkontribusi Nyata dalam Pembangunan di Papua

Jumat, 17 Oktober 2025 | 14:24 WIB
TERKINI

Terpilih Pimpin Golkar Papua, Mathius Fakhiri Targetkan Raih Kursi DPR RI di Pemilu Mendatang

4 Jam yang lalu

Teror di Kali Semen: Warga Tewas dan Empat Luka Ditembak KKB, Satgas Damai Cartenz Buru Pelaku

5 Jam yang lalu
Nabire

Satu Warga Meninggal Dunia dan Empat Lainnya Luka Akibat Penembakan KKB di Kali Semen, Satgas Ops Damai Cartenz Lakukan Pengejaran

7 Jam yang lalu

Mathius Fakhiri Terpilih Secara Aklamasi, Nakhodai Partai Golkar Papua Periode 2025 - 2030

7 Jam yang lalu

Kepala Suku Besar Puncak, Daibenus Murib, Ajak Warga Bersatu Jaga Keamanan dan Tak Terpengaruh Konflik Daerah Lain

8 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com