MENU TUTUP

Pasca Putusan Sidang Tujuh Terdakwa, Kota Jayapura Aman Kondusif

Rabu, 17 Juni 2020 | 17:46 WIB / Cholid
 Pasca Putusan Sidang Tujuh Terdakwa, Kota Jayapura Aman Kondusif Kapolresta Kota Jayapura AKBP Gustav R Urbinas saat berbicara dengan koordinator aksi demonstrasi/Cholid

JAYAPURA,wartaplus.com - Kapolresta Jayapura Kota AKBP Gustav R Urbinas mengungkapkan situasi pasca aksi demo menuntut pembebasan tujuh tahanan kerusuhan  yang saat ini menjalani sidang di Balikpapan berjalan lancar. “Situasi secara umum aman dan kondusif, terkait dengan aksi demo serta putusan didang tujuh terdakwa,"ungkapnya ketika di wawancarai, Rabu (17/6) sore.

Kata Kapolresta, personil yang diturunkan guna mengantisipasi aksi demo dan putusan di persidangan tujuh terdakwa sebanyak 826 personil. “826 personil kami taruh di seluruh wilkayah di Kota Jayapura untuk memantau situasi dan keamanan, termaksud dengan kendaraan taktis,” cetusnya.

Sementara terkait dengan  hasil putusan sidang terhadap tujuh terdakwa, Lanjut Kapolres pihaknya menghormati segela bentuk dari putusan hakim. “Bagi kami, kita menguti apa yang diputuskan dari hakim dengan segala pertimbangan. Pada perinsipanya kami bersama-sama bisa menjaga Papua tetap damai khususnya Kota Jayapura sebagai barometer,”ucapnya.*


BACA JUGA

Usai Dilantik jadi Pj Gubernur Papua, Agus Fatoni Tancap Gas Kumpulkan Kepala OPD

Selasa, 08 Juli 2025 | 10:00 WIB

Kesal Tak Dipinjami Uang, Alasan Pasutri Habisi Nyawa Majikannya Pemilik Laundry di Jayapura

Selasa, 08 Juli 2025 | 09:28 WIB

UMKM Kopi Papua Bukukan Business Matching di Yogyakarta dan Pelajari Strategi Perluasan Pasar Nasional dan Global

Senin, 07 Juli 2025 | 08:00 WIB

Satgas Damai Cartenz-2025 Gagalkan Percobaan Pembacokan oleh OTK, Warga Sipil Selamat

Senin, 07 Juli 2025 | 03:10 WIB

Respons Cepat Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Menyelamatkan Warga Sipil Saat Percobaan Aksi Pembacokan Oleh OTK

Senin, 07 Juli 2025 | 03:07 WIB
TERKINI

Satgas Ops Damai Cartenz: Kejar Pelaku Pembakaran Rumah Bupati dan Kantor Distrik di Puncak

56 Menit yang lalu

Usai Dilantik jadi Pj Gubernur Papua, Agus Fatoni Tancap Gas Kumpulkan Kepala OPD

4 Jam yang lalu

Kesal Tak Dipinjami Uang, Alasan Pasutri Habisi Nyawa Majikannya Pemilik Laundry di Jayapura

5 Jam yang lalu

Plh Sekda Puncak Jaya Pimpin Apel Pagi, Tegaskan Komitmen ASN Jalankan Tugas

1 Hari yang lalu

UMKM Kopi Papua Bukukan Business Matching di Yogyakarta dan Pelajari Strategi Perluasan Pasar Nasional dan Global

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com