MENU TUTUP

Kepala BKD Biak Diperiksa Kejaksaan Negeri Perihal Dana Guru Kontrak

Rabu, 12 Agustus 2020 | 05:10 WIB / Cholid
Kepala BKD Biak Diperiksa Kejaksaan Negeri Perihal Dana Guru Kontrak Foto Ilustrasi

BIAK NUMFOR,wartaplus.com - Kepala Badan Keuangan Daerah Kabupaten Biak Numfor LY menjalani pemeriksaan sebagai saksi atas dugaan penyimpangan anggaran bagi guru kontrak tahun anggaran 2015-2016 senilai Rp.7 milliar. Hal itu disampaikan Kepala Kejaksaan Negeri Biak Numfor, Erwin Saragih ketika dikonfirmasi melalui telepon seluler, Selasa (12/8) malam.

Menurutnya pemeriksaan terhadap LY, mengingat saat itu yang bersangkutan masih menjabat sebagai Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Biak Numfor. "Yang bersangkutan di periksa Senin (10/8) kemarin terkait dugaan pemotongan insentif gaji guru kontrak pada Dinas Pendidikan Kabupaten Biak Numfor sebanyak 263 guru kontrak tahun anggaran 2015/2016," bebernya.

Kata Erwin, pihaknya belum bisa memastikan berapa besar anggaran yang dipangkas, mengingat saat ini pihaknya masih berkoordinasi dengan BPKP. "Kami segera akan koordinasi dgn  BPKP untuk menghitung kerugian negara. Segera," ucapnya. Hingga saat ini Kata Erwin yang baru menjabat Kajari pada Bulan Mei 2020 lalu, total saksi yang sudah di periksa mencapai puluhan orang. "Senin LY yabg dimintai keterangan sebagai saksi, sedangkan tadi ada 25 orang jelasnya," bebernya.


BACA JUGA

Peduli Bencana Banjir Wamena, Telkomsel Salurkan Bantuan CSR Logistik serta Posko Layanan Telepon Gratis

Selasa, 13 Mei 2025 | 17:11 WIB

Tokoh Agama Pdt. Yones Wenda Ajak Semua Pihak Akhiri Kekerasan Serta Serukan Kedamaian di Tanah Papua

Selasa, 13 Mei 2025 | 16:03 WIB

Bawa Ganja Oknum Karyawan PT. Freeport Indonesia Ditangkap di Bandara Sentani

Selasa, 13 Mei 2025 | 14:50 WIB

Yayasan Teker Harapan Papua Jadi Mitra BGN, Wakil Ketua TKN Millenial: Dapur Gizi Mandiri Pertama di Kabupaten Jayapura

Senin, 12 Mei 2025 | 22:22 WIB

Satgas Damai Cartenz Berikan Bantuan Sembako, Warga Kampung Wuyuneri Sambut Hangat

Senin, 12 Mei 2025 | 17:09 WIB
TERKINI

Peduli Bencana Banjir Wamena, Telkomsel Salurkan Bantuan CSR Logistik serta Posko Layanan Telepon Gratis

9 Jam yang lalu

Tokoh Agama Pdt. Yones Wenda Ajak Semua Pihak Akhiri Kekerasan Serta Serukan Kedamaian di Tanah Papua

10 Jam yang lalu

Bawa Ganja Oknum Karyawan PT. Freeport Indonesia Ditangkap di Bandara Sentani

12 Jam yang lalu

Tokoh Agama Papua Dukung Penegakan Hukum oleh Satgas Damai Cartenz-2025

13 Jam yang lalu

Freeport Serahkan Bantuan untuk Warga Terdampak Banjir dan Longsor di Jayawijaya 

19 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com