MENU TUTUP

Belum Ada Pelaku Pembunuh Staf KPU Yahukimo yang Ditangkap 

Kamis, 13 Agustus 2020 | 17:41 WIB / Cholid
Belum Ada Pelaku Pembunuh Staf KPU Yahukimo yang Ditangkap  Olah tempat kejadian perkara pembunuhan staf KPU Yahukimo/Istimewa

YAHUKIMO,wartaplus.com - Kapolres Yahukimo AKBP Ignasius Benny membantah pernyataan terkait satu dari dua pelaku penikaman yang menewaskan Hendrik Jhopinski  staf KPU beberapa waktu lalu.

"Kasus ini masih kami lakukan penyelidikan dan penyidikan. Belum ada pelaku yang ditangkap seperti yang di lontarkan komisioner KPU RI di media," ungkapnya ketika dikonfirmasi, Kamis (13/8) sore. Sejauh ini menurutnya Benny, baru dua saksi yang diperiksa perihal  pembunuhan itu. Bahkan motif pun masih didalami. "Saksi baru dua yang dimintai keterangan yakni Kenan Mohi dan istrinya Karolina Pahabol,"cetusnya.

Sementara itu diketahui Hendrik Jhopinski  tewas ditikam orang tidak dikenal ketika melintas menggunakan sepeda motor bersama rekannya Kenan Mohe di kali Teh Distrik Dekai Yahukimo.*


BACA JUGA

Samuel Jenggu Bakal Lapor Wapres, Jika Polda Papua Lambat Tangani Suket Palsu Seorang Cawagub

Rabu, 13 November 2024 | 18:06 WIB

Lagi, Satgas Damai Cartenz Tangkap Anggota KKB di Yahukimo

Minggu, 20 Oktober 2024 | 15:28 WIB

Tolak Berhubungan Seks, Seorang Pria Habisi Teman Wanitanya Secara Sadis

Kamis, 03 Oktober 2024 | 16:49 WIB

PTUN Manado Nilai Prematur Gugatan Bapaslon Pilkada Bupati Jayawijaya, Theo Kossay - Yance Tenouye

Selasa, 01 Oktober 2024 | 19:48 WIB

Komisioner KPU PBD Telah Melakukan Klarifikasi di Bawaslu Terkait Laporan MRPBD

Senin, 30 September 2024 | 16:57 WIB
TERKINI
Pilkada Papua 2024

Ketua DPC Peradi Jayapura Serukan Keluarga Besar Advokat Jangan Golput

3 Jam yang lalu

Truk Terbalik di Tolikara, 5 Penumpang Meninggal Dunia, 25 Luka Berat dan Ringan

3 Jam yang lalu
Ketua Dewan Adat Mamberamo Raya

KPU dan Bawaslu Netral Jamin Hak Pilih Masyarakat

6 Jam yang lalu

Tokoh Pemuda Ilwayab Ajak Masyarakat  Menjaga Keamanan Pilkada 2024

6 Jam yang lalu
Sukseskan Pilkada 2024

Siapapun Pemenang Pilkada Dialah Pilihan Rakyat

6 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com