MENU TUTUP

Ciptakan Pilkada yang Aman dan Damai, Polres Yahukimo Bertemu KPUD

Rabu, 07 Oktober 2020 | 16:47 WIB / Andi Riri
Ciptakan Pilkada yang Aman dan Damai, Polres Yahukimo Bertemu KPUD Kapolres Yahukimo Deni Herdiana, S.E, S.H menyambangi Kantor KPUD setempat, Rabu (7/10), dalam rangka menjalin silaturahmi dan sinergitas bersama para komisioner dan staf/dok.Humas Polda Papua

DEKAIwartaplus.com –  Kapolres Yahukimo Deni Herdiana, S.E, S.H menyambangi Kantor KPUD setempat, Rabu (7/10), dalam rangka menjalin silaturahmi dan sinergitas bersama para komisioner dan staf

Kedatangan Kapolres disambut baik oleh Komisioner KPUD dan membahas kesiapan KPUD Yahukimo dalam menghadapi pentahapan Pilkada 2020 di Kabupaten Yahukimo.

Adapun penyampaian yang disampaikan oleh Kapolres Yahukimo kepada KPUD agar selalu berkoordinasi dengan Polres Yahukimo serta seluruh instansi untuk melancarkan setiap tahapan Pilkada 2020 di Kabupaten Yahukimo.

"Antar seluruh Instansi terkait dalam pelaksanaan Pilkada 2020 harus selalu bekerjasama dan saling berkoordinasi, sehingga apabila ada kendala dapat bersama-sama menyelesaikannya, demi lancarnya Pilkada 2020," ujar Kapolres.

Dalam pelaksanaan Pilkada, lanjut Kapolres, perlu disosialiasikan tentang pembatasan pengerahan massa sesuai dengan ketetapan oleh penyelenggara pemilihan guna mencegah penyebaran Covid-19 perlu juga dilakukan sosialiasi tentang peraturan pembatasan massa dalam pelaksanaan Pilkada 2020.

"Dengan mematuhi aturan Protokol Kesehatan yang telah ditetapkan oleh Pemerintah dengan mengikuti 3M+1T, yaitu menggunakan masker, mencuci tangan, menjaga jarak serta tidak berkerumun guna terhindar dari penyebaran Virus Corona," urai Kapolres.**

 

 


BACA JUGA

Gedung SMPN 2 Dekai Yahukimo Terbakar, Dua Pemuda Diamankan Polisi

Kamis, 16 Maret 2023 | 14:24 WIB

Binmas Noken Polres Yahukimo Sambangi Toga di Kantor Sekertariat Suku Siep

Senin, 22 November 2021 | 17:13 WIB

Sat Resnarkoba Polres Yahukimo Sosialisasikan Bahaya Narkoba Kepada Warga

Rabu, 04 Agustus 2021 | 15:49 WIB

Audit Kinerja Itwasda Polda Papua Tahap I di Polres Yahukimo

Selasa, 06 April 2021 | 04:24 WIB

Antisipasi Gangguan Kamtibmas, TNI Polri di Yahukimo Gelar Patroli Gabungan

Selasa, 06 April 2021 | 04:23 WIB
TERKINI

Yumiron : Mahasiswa Harus Berikan Contoh Dalam Menjaga Kamtibmas

4 Jam yang lalu

Tryout UTBK SNBT 2024 Ilmupedia dan Ruangguru, Kerjasama Telkomsel dan Kuncie untuk Pelajar Papua

5 Jam yang lalu

Satu Anggota OPM Penyerang Posramil Kisor Maybrat Menyerahkan Diri

7 Jam yang lalu

Ribka Haluk Berikan Pujian Khofifah Parawansa yang Terima Penghargaan Satyalancana dari Presiden

22 Jam yang lalu

Menuju Papua Satu, Ini Catatan Sejarah Paulus Waterpauw

22 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com