MENU TUTUP

Eks Kantor Dukcapil Deiyai Terbakar

Minggu, 18 Oktober 2020 | 08:31 WIB / Cholid
Eks Kantor Dukcapil Deiyai Terbakar Kondisi kantor Lama Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Pemda Kabupaten Deiyai ketika dilapah si Jago Merah/Istimewa

DEYAI,wartaplua.com – Kantor Lama Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Pemda Kabupaten Deiyai di Jalan Belakang Perkantoran ludes terbakar, Sabtu (17/10) malam. Belum di ketahui pasti penyebab kebakaran tersebut, mengingat saat ini pihak Kepolisian masih melakukan pendalam, sedangkan kerugian yang diakibatkan masih dalam pendataan oleh pemerintah setempat.

Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol AM.Kamal menjelaskan kebaran tersebut diketahui  terjadi  pada pukul 19.15 WIT. “Kebakaran itu dilaporkan oleh warga seputaran TKP sehingga anggota langsung menuju lokasi,” cetusnya.

Kata Kamal, api sulit dipadamkan lantaran kondisi bangun itu terbuat semi permanen. Bahkan kantor tersebut sudah lama tidak di gunakan.

“Api dapat dipadamkan tiga jam kemudian dengan alat seadanya, dan untungnya tidak ada korban jiwa,” ucap Kamal. Lama Dispenda Kabupaten Deiyai.

Ia pun menambahkan atas kejadian itu langkah yang diambil aparat kepolisian yakni menerima laporan, mendatangi TKP, memadamkan api, melakukan penyelidikan dan penyidikan.*
 


BACA JUGA

Polisi Selidiki Kebakaran Hanguskan 4 Ruko di Kompleks Pasar Pharaa Sentani

Minggu, 27 Oktober 2024 | 06:07 WIB

Kebakaran di Denkav 3/SC Timika Berasal Dari Ledakan Mesin Alkon

Selasa, 15 Oktober 2024 | 05:01 WIB
Video Kebakaran dan Ledakan

Pabrik Asam Sulfat Smelter PTFI di Gresik Terbakar

Senin, 14 Oktober 2024 | 20:17 WIB

Kebakaran Hebat di Markas Denkav 3/SC Timika

Senin, 14 Oktober 2024 | 19:35 WIB

CSR Telkomsel Salurkan Bantuan untuk Korban Kebakaran Pasar Sentral Remu Sorong

Senin, 07 Oktober 2024 | 14:09 WIB
TERKINI

Bawa 27 Plastik Ganja, Seorang Pemuda Diciduk Polisi

15 Menit yang lalu

Tak Punya Pekerjaan, Uang Kiriman Kakak Digunakan Beli Sabu

17 Menit yang lalu

Temu Responden BI Papua 2024, Jalin Sinergi Dorong Pertumbuhan Ekonomi di Bumi Cenderawasih

39 Menit yang lalu

Polisi Tetapkan 3 Tersangka, Buntut Ricuh Demo KNPB Tolak Transmigrasi di Jayapura

48 Menit yang lalu

Kepala Suku Damal Puncak: Jangan Bikin Kacau Pilkada Serentak 2024

11 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com