MENU TUTUP

Yalimo Mencekam, Kantor Pemerintah Dibakar 

Selasa, 29 Juni 2021 | 18:03 WIB / Reza
Yalimo Mencekam, Kantor Pemerintah Dibakar  Pembakaran kantor pemerintahan di Yalimo/Istimewa

JAYAPURA,wartaplus.com - Sekelompok orang yang diduga massa pendukung pasangan Calon Bupati nomor urut 1 melakukan aksi pembakaran kantor pemerintah di Kabupaten Yalimo, Selasa (29/6/2021) sore.

Pemicu aksi tersebut terkait putusan MK yang mengugurkan pasang calon nomor urut 1 Erdi Dabi dan Jhon Wilil dalam pilkada Yakimo.

Hingga saat ini situasi di Kabupaten Yalimo semakin mencekam, dimana informasi aktifitas masyarakat lumpuh total.

Kabag Ops Polres Yalimo AKP Agus Tianto menjelaskan situasi masih belum terkendali. "Situasi mencekam," singkatnya.

Ia pun telah menerima informasi bahwa Polda Papua akan mengirimkan bantuan pasukan guna membantu Polres dalam segi pengamanan. "Polda akan Kirim pasukan,"cetusnya.

Berdasarkan informasi kantor yang menjadi sasaran yakni , Kantor KPU, Bawaslu, Gakkumdu, Kantor DPRD, Dinas Kesehatan, BPKM, kantor perhubungan dan kantor Bank Papua, termasuk aksi jalan utama dipalang warga.


BACA JUGA

Pilkada Papua 2024

Ketua DPC Peradi Jayapura Serukan Keluarga Besar Advokat Jangan Golput

Senin, 25 November 2024 | 06:24 WIB
Ketua Dewan Adat Mamberamo Raya

KPU dan Bawaslu Netral Jamin Hak Pilih Masyarakat

Senin, 25 November 2024 | 02:57 WIB

Tokoh Pemuda Ilwayab Ajak Masyarakat  Menjaga Keamanan Pilkada 2024

Senin, 25 November 2024 | 02:53 WIB
Sukseskan Pilkada 2024

Siapapun Pemenang Pilkada Dialah Pilihan Rakyat

Senin, 25 November 2024 | 02:48 WIB
Kepala Suku Kamoro, Marianus Maknapeiku

Jangan Ada Provokasi Hindari Gesekan Sosial di Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 | 21:15 WIB
TERKINI
Pilkada Papua 2024

Ketua DPC Peradi Jayapura Serukan Keluarga Besar Advokat Jangan Golput

7 Jam yang lalu

Truk Terbalik di Tolikara, 5 Penumpang Meninggal Dunia, 25 Luka Berat dan Ringan

7 Jam yang lalu
Ketua Dewan Adat Mamberamo Raya

KPU dan Bawaslu Netral Jamin Hak Pilih Masyarakat

11 Jam yang lalu

Tokoh Pemuda Ilwayab Ajak Masyarakat  Menjaga Keamanan Pilkada 2024

11 Jam yang lalu
Sukseskan Pilkada 2024

Siapapun Pemenang Pilkada Dialah Pilihan Rakyat

11 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com