MENU TUTUP
Jurnalis Harus Jujur

Polda Papua Fasilitasi Tes Swab PCR Kepada Jurnalis

Rabu, 28 Juli 2021 | 13:29 WIB / Reza
Polda Papua Fasilitasi Tes Swab PCR Kepada Jurnalis Seorang jurnalis sedang Test Swab Polymerase Chain Reaction (PCR) di RS Bhayangkara/Istimewa

JAYAPURA,wartaplus.com – Test Swab Polymerase Chain Reaction (PCR) kepada jurnalis yang di fasilitasi oleh Polda Papua untuk menanggulangi penyebaran Covid-19, Rabu (28/7/2021) di RS Bhayangkara Polda Papua telah dilakukan

Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol Drs, Ahmad Mhusthofa Kamal SH, menyatakan bahwa Penanggulangan pandemi Covid-19 sangat ditentukan oleh keberhasilan dalam melakukan komunikasi massa. Dan Wartawan yang terdepan dalam penanggulangan pandemi melalui pemberitaan perkembangan pandemi dan menyebarkan informasi yang bermanfaat untuk masyarakat.

Namun, jurnalis, khususnya yang berada pada lapangan, sangat berisiko terpapar Covid-19. Oleh karena itu dengan tes PCR yang kami berikan ini sebagai kepedulian serta melindungi jurnalis

Sementara itu Vanwi Subiyat yang mewakili para jurnalis  saat di Konfirmasi menyampaikan bahwa saya mewakili rekan-rekan wartawan sangat berterima kasih atas kebaikan Polda Papua dalam hal ini Bid Humas Polda Papua. “Ini penting biar kami tau kondisi tubuh kami dan apa yang harus kami lakukan.  Hal lain adalah kita harus saling jaga diantara kita sendiri para jurnalis. Bila ada yang terpapar hendaknya istirahat isoman dirumah,”tukasnya.*

 


BACA JUGA

Wamen Komdigi Berikan Apresiasi Pelaksanaan MBG di Kota Jayapura

Jumat, 23 Mei 2025 | 17:02 WIB

Perayaan Idul Adha 1446/H, Papua Terima Bantuan 13 Ekor Sapi Qurban dari Presiden

Jumat, 23 Mei 2025 | 16:57 WIB

Ruangan Kantor MRP Dipalang, Wakil Ketua II MRP Max Ohee: Segera Mengganti Seklis

Jumat, 23 Mei 2025 | 13:52 WIB

Rektor Uncen Sebut Tudingan Kenaikan UKT Adalah Pembohongan Publik

Kamis, 22 Mei 2025 | 20:33 WIB

Satgas Gakkum Ops Damai Cartenz 2025 Serahkan Tersangka Aske Mabel dan Barang Bukti ke Kejaksaan Negeri Wamena

Rabu, 21 Mei 2025 | 20:02 WIB
TERKINI

Satgas Damai Cartenz 2025 Sapa Mama Papua dan Anak-anak di Intan Jaya dalam Patroli Dialogis

5 Jam yang lalu

Wamen Komdigi Berikan Apresiasi Pelaksanaan MBG di Kota Jayapura

5 Jam yang lalu

Perayaan Idul Adha 1446/H, Papua Terima Bantuan 13 Ekor Sapi Qurban dari Presiden

5 Jam yang lalu

Tokoh Agama Imbau Warga Jaga Perdamaian dan Stabilitas di Puncak Jaya

6 Jam yang lalu

Ruangan Kantor MRP Dipalang, Wakil Ketua II MRP Max Ohee: Segera Mengganti Seklis

8 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com