MENU TUTUP

Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif, Binmas Noken Laksanakan Program PEKA

Minggu, 24 Oktober 2021 | 21:25 WIB / Reza
Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif, Binmas Noken Laksanakan Program PEKA Binmas Noken melaksanakan Program PEKA (Peduli Keamanan Kamtibmas) dalam rangka menjaga Kamtibmas tetap kondusif di Kampung Tambat Distrik Tanah Miring Kabupaten Merauke/Istimewa

MERAUKE,wartaplus.com – Binmas Noken melaksanakan Program PEKA (Peduli Keamanan Kamtibmas) dalam rangka menjaga Kamtibmas tetap kondusif di Kampung Tambat Distrik Tanah Miring Kabupaten Merauke, Minggu (24/10/2021)

Kegiatan Binmas AKP Makruf Soeroto bersama personil Bhabinkamtibmas menyambangi Ketua Linmas Kampung Tambat Bapak Baenadus Kowob untuk menjalin silaturahmi dan kerjasama dalam menjaga situasi Kamtibmas di Kabupaten Merauke.

Dikatakan, dalam kegiatan sambang ini, kami menghimbau kepada Bapak Baenadus Kowob, apabila terjadi permasalahan di masyarakat agar melaporkan kepada kami, agar kami dapat mengambil tindakan Kepolisian sehingga hal-hal buruk tidak terjadi.

 “Saya berharap Bapak Baenadus Kowob dapat bekerjasama dengan kami dan membantu TNI-Polri dalam menjaga keamanan dilingkungan masing-masing sehingga terciptanya situasi Kamtibmas di wilayah Kabupaten Tolikara yang aman dan kondusif,”ujarnya.*

 


BACA JUGA

Di Boven Digoel, Kasad  Resmikan TNI Manunggal Air dan Bagikan Bansos

Rabu, 13 November 2024 | 20:42 WIB

Kasad Tinjau Program Ketahanan Pangan di Merauke

Rabu, 13 November 2024 | 20:28 WIB
Foto

Pemprov Papua Minta Warga Buat Pekarangan Pangan Bergizi

Senin, 11 November 2024 | 06:05 WIB

Distribusi Alat Pertanian ke Merauke

Jumat, 08 November 2024 | 14:43 WIB

Program Swasembada Pangan di Papua Disesuaikan Potensi Daerah

Jumat, 08 November 2024 | 14:28 WIB
TERKINI
Pilkada Papua 2024

Ketua DPC Peradi Jayapura Serukan Keluarga Besar Advokat Jangan Golput

8 Jam yang lalu

Truk Terbalik di Tolikara, 5 Penumpang Meninggal Dunia, 25 Luka Berat dan Ringan

8 Jam yang lalu
Ketua Dewan Adat Mamberamo Raya

KPU dan Bawaslu Netral Jamin Hak Pilih Masyarakat

11 Jam yang lalu

Tokoh Pemuda Ilwayab Ajak Masyarakat  Menjaga Keamanan Pilkada 2024

12 Jam yang lalu
Sukseskan Pilkada 2024

Siapapun Pemenang Pilkada Dialah Pilihan Rakyat

12 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com