MENU TUTUP

Satgas Noken Sambangi Kepala Suku Balusu

Minggu, 28 November 2021 | 17:31 WIB / Reza
Satgas Noken Sambangi Kepala Suku Balusu Satgas Binmas Noken sambangi kepala kampung Balusu bapak Yanson Sinpanki dalam rangka program KOTEKA (Komunikasi Tokoh Elit Kamtibmas), Minggu (28/11/2021) di kampung Balusu kabupaten Pegunungan Bintang,/Istimewa

PEGUNUNGAN BINTANG,wartaplus.com – Satgas Binmas Noken sambangi kepala kampung Balusu bapak Yanson Sinpanki dalam rangka program KOTEKA (Komunikasi Tokoh Elit Kamtibmas), Minggu (28/11/2021) di kampung Balusu kabupaten Pegunungan Bintang,

Dalam sambang tersebut Satgas Binmas yang dipimpin oleh Iptu Sabtuwadji selaku Kakorwil langsung menyapa serta menyambangi kepala kampung Balusu dan berbincang-bincang mengenai Kamtibmas di kampung Balusu menjelang Natal dan tahun baru.

“Maksud dan tujuan kami kesini adalah untuk menjalin hubungan yang erat antara Kepolisian dengan kepala kampung Balusu. Kami juga mengimbau kepada kepala kampung untuk dapat mengajak warganya dalam menjaga Kamtibmas di kabupaten Pegunungan Bintang khususnya kampung Balusu,”ujar Kakorwil.

Diharapkannya, apabila mendapatkan informasi sekecil apapun itu, tolong segera diberitahukan kepada kami Satgas Binmas Noken ataupun anggota Polres, apalagi menjelang tanggal 1 Desember 2021 kami mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan.

“Kami juga mengharapkan bantuan dari masyarakat serta dari kepala kampung Balusu bapak Yanson Sinpanki dalam menjalin tali silaturahmi antara Kepolisian,”ujarnya.


BACA JUGA

Kehangatan Damai Cartenz: Personel Rangkul Anak-Anak Bibida Lewat Momen Penuh Keceriaan

Selasa, 18 November 2025 | 04:29 WIB

Sentuhan Ceria Damai Cartenz: Aparat Hadir Dekat dengan Anak-Anak Bibida

Selasa, 18 November 2025 | 04:24 WIB

Personel Ops Damai Cartenz Tebar Keceriaan Bersama Anak-Anak di Distrik Bibida Paniai

Selasa, 18 November 2025 | 04:22 WIB

Tokoh Adat Papua Serukan Dukungan bagi Satgas Damai Cartenz

Minggu, 16 November 2025 | 18:05 WIB

Dukungan Tokoh Papua Mengalir untuk Satgas Operasi Damai Cartenz

Minggu, 16 November 2025 | 18:04 WIB
TERKINI

Dorong Keluarga Berdaya, TP PKK Puncak Jaya Hadiri Rakerda I di Nabire

3 Jam yang lalu

BWS Papua Gelar Serah Terima Hasil Pekerjaan Program Percepatan Irigasi Tahap 1 2025

3 Jam yang lalu

Kodim 1701/Jayapura Ditunjuk Bangun Gerai Koperasi Merah Putih

10 Jam yang lalu

Tes Kemampuan Akademik Untuk Ukur Capaian Siswa

10 Jam yang lalu

BI Papua Dorong 22.730 Petani Muda Terapkan Teknologi Smart Farming

11 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com