MENU TUTUP

Mahasiswa Kedokteran Uncen Yang Hilang di Teluk Tanah Merah Ditemukan

Selasa, 05 Juli 2022 | 11:12 WIB / Andy
Mahasiswa Kedokteran Uncen Yang Hilang di Teluk Tanah Merah Ditemukan Mahasiswa Kedokteran Universitas Cenderawasih Jayapura Papua yang di kabarkan hilang saat menyelam di Tanjung Teluk Tanah Merah Distrik Depapre Kabuparen Jayapura Papua telah ditemukan  oleh Tim SAR Gabungan pada selasa (5/7/2022) pukul 10.06 WIT/Istimewa

JAYAPURA,wartaplus.com - Dicky Armof seorang  mahasiswa Kedokteran Universitas Cenderawasih Jayapura Papua yang di kabarkan hilang saat menyelam di tanjung teluk tanah merah Distrik Depapre Kabuparen Jayapura Papua telah ditemukan oleh Tim SAR gabungan pada selasa (5/7/2022) pukul 10.06 WIT, dalam keadaan meninggal dunia.

Kepala Seksi Operasi SAR (Kasi Ops) Jayapura Marinus B. Ohoirat,S.H. menjelaskan bahwa tim SAR gabungan telah menemukan korban masih di tempat yang tidak jauh dari lokasi kejadian.

"Sejak pagi tadi tim SAR gabungan telah melakukan pencarian. Pencarian menggunakan dua perahu karet Basarnas dan Perahu Polairud, Puji Tuhan Korban telah ditemukan,"tegas Kasi Ops SAR Jayapura

Proses pencarian di laksanakan selama tiga hari ini. Pencarian oleh tim SAR di lakukan dengan penyelaman di kedalaman dan juga pencarian di permukaan air. 

Sebelumnya di kabarkan bawah pada Minggu (3/7) seorang mahasiswa kedokteran Universitas Cenderawasih Papua yang sedang  melakukan aktifitas penyelaman di Teluk Tanah Merah Distrik Depapre Kabupaten Jayapura Papua hilang saat melakukan penyelaman. Korban atas nama Dicky Armof menyelam bersama satu rekannya. Dan kini korban di temukan oleh Tim SAR dalam keadaan meninggal dunia.*


BACA JUGA

Peringati Hari Otda ke-28, Pemprov Papua Siap Tindak Lanjuti Arahan Mendagri Terkait Ekonomi Hijau

Jumat, 26 April 2024 | 21:08 WIB

Yumiron : Mahasiswa Harus Berikan Contoh Dalam Menjaga Kamtibmas

Jumat, 26 April 2024 | 08:47 WIB

Tryout UTBK SNBT 2024 Ilmupedia dan Ruangguru, Kerjasama Telkomsel dan Kuncie untuk Pelajar Papua

Jumat, 26 April 2024 | 07:18 WIB

Ribka Haluk Berikan Pujian Khofifah Parawansa yang Terima Penghargaan Satyalancana dari Presiden

Kamis, 25 April 2024 | 15:02 WIB

Menuju Papua Satu, Ini Catatan Sejarah Paulus Waterpauw

Kamis, 25 April 2024 | 14:44 WIB
TERKINI

Peringati Hari Otda ke-28, Pemprov Papua Siap Tindak Lanjuti Arahan Mendagri Terkait Ekonomi Hijau

14 Jam yang lalu

Jaksa Lakukan Eksekusi Putusan PN Jayapura Terkait Kasus Pemilu 2024

22 Jam yang lalu

Yumiron : Mahasiswa Harus Berikan Contoh Dalam Menjaga Kamtibmas

1 Hari yang lalu

Tryout UTBK SNBT 2024 Ilmupedia dan Ruangguru, Kerjasama Telkomsel dan Kuncie untuk Pelajar Papua

1 Hari yang lalu

Satu Anggota OPM Penyerang Posramil Kisor Maybrat Menyerahkan Diri

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com