MENU TUTUP

Pegawai Bank Papua Tewas Ditembak KKB Tepat di Kepala 

Selasa, 13 Desember 2022 | 09:49 WIB / Cholid
Pegawai Bank Papua Tewas Ditembak KKB Tepat di Kepala  Anggota TPNPB-OPM /Istimewa

JAYAPURA,wartaolus.com - Pegawai Bank Papua Cabang Bank Papua Sinak dikabarkan tewas, seusai ditembak Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB), Selasa (13/12) pagi.

Berdasarkan informasi korban diketahui bernama Darius Yamame. Dia tewas akibat timah panas KKB bersarang di kepalanya.

Kasus penembakan terjadi di pasar Sinak, Kampung Gigobak, Kabupaten Puncak, Papua Tengah, pukul 09.30 WIT.

Jenazah Darius kini telah dievakuasi ke Puskesmas Sinak, yang mana selanjutnya akan di evakuasi ke Timika.

Kapolres Puncak Kompol I Nyoman belum bisa dikonfirmasi terkait penembakan yang menewaskan pegawai bank Papua di Sinak.*


BACA JUGA

Tindakan Tegas Satgas Ops Damai Cartenz Terhadap Oknum Anggota Polri Penjual Amunisi di Papua Pegunungan

Senin, 19 Mei 2025 | 19:01 WIB

Dua Personel Gugur di Puncak Jaya, Jenazah Telah Dievakuasi Dan Diserahkan Kepada Keluarga Dengan Upacara Militer

Sabtu, 17 Mei 2025 | 12:10 WIB

Puncak Jaya Bersatu, Adat Belah Kayu Doli Tandai Rekonsiliasi Pasca Pilkada

Senin, 12 Mei 2025 | 18:20 WIB

Kebakaran Beruntun di Mulia Puncak Jaya, 13 Unit Rumah Hangus Dilahap Api

Minggu, 11 Mei 2025 | 17:40 WIB

Rekonsiliasi Pasca Konflik Pilkada, Masyarakat Puncak Jaya Siap Gelar Adat Belah Doli

Kamis, 08 Mei 2025 | 17:05 WIB
TERKINI

Tindakan Tegas Satgas Ops Damai Cartenz Terhadap Oknum Anggota Polri Penjual Amunisi di Papua Pegunungan

10 Jam yang lalu

Kopi Papua Bukukan Transaksi Dagang Senilai Rp1,6 Miliar di World of Coffee Jakarta 2025

10 Jam yang lalu

Pembangunan Untuk Kita Semua, Kepala Suku Besar Puncak : Mari Jaga Kedamaian di Tanah Papua

14 Jam yang lalu

Sertijab Dandim 1701/Jayapura dari Kolonel Inf Henry Widodo kepada Letkol Inf Taufik Hidayat

1 Hari yang lalu

Senyum di Pantai Hecnuk, Harapan Damai di Muara Tami

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com