MENU TUTUP
KPU dan Bawaslu Harus Independen

Pemuda Tabi Ajak Warga Dukung PSU di Papua

Jumat, 28 Maret 2025 | 21:03 WIB / Redaksi
Pemuda Tabi Ajak Warga Dukung PSU di Papua Absalom Kreway Yerisitouw/Istimewa

SENTANI,wartaplus.com - Melihat dinamika pemilihan kepala daerah di Tanah Papua terutama di Provinsi Papua selaku provinsi induk yang pada bulan lalu kita Melihat dinamika pemilihan kepala daerah di Tanah Papua terutama di Provinsi Papua selaku provinsi induk yang pada bulan lalu kita semua telah mendengarkan keputusan dari MK, dimana akan digelar Pemilihan Ulang Susulan (PSU) dalam jangka waktu 180 hari kedepan. 

"Untuk itu saya, Absalom Kreway Yerisitouw selaku pemuda di Tanah Tabi, yang juga Ketua Setya Kita Pancasila Provinsi Papua mengajak kepada semua lapisan masyarakat untuk mendukung keputusan MK dalam melaksanakan PSU, " katanya di Sentani, Kabupaten Jayapura, Papua, Jumat 28 Maret 2025. 

Dan berkaitan dengan hal itu, Absalom meminta kepada pihak penyelenggara yakni KPU dan Bawaslu Provinsi Papua agar bersikap independen, netral dan profesional sehingga kesalahan soal suket tidak terjadi lagi. 

"KPU dan Bawaslu harus bekerja secara profesional, jangan lagi ada kesalahan yang bisa sebabkan kegaduhan yang bisa berujung pada aksi gugat menggugat," pintanya. 

Absalom juga mendesak kepada pihak aparat keamanan yakni TNI dan Polri untuk menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif sehingga pelaksanaan PSU nanti bisa berjalan lancar dan aman. 

"Kamtibmas ini harus dijaga, Polri dan TNI harus dikelola dengan baik sehingga warga bisa datang menyalurkan gak politik atau hak pilih selaku warga negara," ujarnya. 

"Mari, tete, nene, bapa, mama, om, tante, saudara dan ipar yang telah memiliki hak untuk menyalurkan suara, bisa datang ke TPS guna memilih pemimpin yang amanah," ajaknya.


BACA JUGA

DPRP Usulkan Pinjam Uang di Bank Daerah Biayai PSU, Ini Tanggapan Pj Gubernur Papua

Senin, 28 April 2025 | 08:30 WIB

Jelang Peresmian, Danrem 172/PWY Tinjau Kesiapan Sarana Prasarana RS Vertikal Papua

Minggu, 27 April 2025 | 08:02 WIB

Free Papua 'Manyala' di Sidang Bangsa Pribumi, Octovianus Motte Nyalakan Semangat Pembebasan

Sabtu, 26 April 2025 | 18:05 WIB

Jabat Pj Sekda Papua, Suzanna Wanggai Siap Laksanakan Agenda PSU Pilgub

Jumat, 25 April 2025 | 18:35 WIB
Pelanggaran Admimistratif

Mahkamah Konstitusi Temukan Bukti Baru: Cawabup Puncak Jaya Mus Kogoya Masih Aktif sebagai ASN Saat Pilkada

Jumat, 25 April 2025 | 17:36 WIB
TERKINI

Racik Bom Ikan dari Serbuk Mortir Peninggalan Perang, Seorang Nelayan di Jayapura Tewas

10 Jam yang lalu

Polwan Ops Damai Cartenz Ciptakan Rasa Aman Lewat Sentuhan Humanis Bersama Anak-Anak Sekolah di Nduga

11 Jam yang lalu

DPRP Usulkan Pinjam Uang di Bank Daerah Biayai PSU, Ini Tanggapan Pj Gubernur Papua

16 Jam yang lalu

Kasus Korupsi Aero Sport Timika Bakal Diumumkan Kerugian Negara, Ini Jadwalnya

1 Hari yang lalu

Berawal dari Kasus Laka Lantas, Polisi Berhasil Tangkap Pengedar Sabu di Boven Digoel

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com