MENU TUTUP
Rumah Benih Tempat Berlindung dari Kiamat

Rumah Benih Berlindung Persiapan Kiamat Capai 1 Juta Benih

Kamis, 01 Maret 2018 | 19:59 WIB / rmol
Rumah Benih Berlindung Persiapan Kiamat Capai 1 Juta Benih istimewa

WARTAPLUS - Masih ingat dengan hebohnya berita bahwa dunia akan kiamat pada Desember 2012 yang lalu? Nah, saking hebohnya banyak sekali berbagai macam persiapan telah dilakukan oleh beberapa orang atau negara, salah satunya adalah dibangunnya sebuah bangunan kubah besar yang dikhususkan untuk menyimpan berbagai macam benih pangan dari seluruh dunia.

Dibangun dan pertama kali dibuka pada Februari 2008, berada sekitar 810 mil dari Kutub Utara, Svalbard Global Seed Vault adalah penyimpanan bawah tanah yang menyimpan sampel benih tanaman pangan jika terjadi bencana global. Kiriman terakhir sampai di fasilitas tersebut telah mencatat jumlah simpanannya mencapai 1.059.646.

Kini, tepat pada waktunya untuk peringatan 10 tahun kubah itu berdiri, sebuah konsinyasi dari 70.000 tanaman baru telah membawa jumlah total deposit yang tersimpan di fasilitas tersebut menjadi lebih dari satu juta.

Beberapa tambahan baru termasuk benih kentang bawang Estonia yang agak tidak biasa dan sejenis jelai yang biasanya digunakan untuk menyeduh bir Irlandia.

"Mencapai angka jutaaan benar-benar sangat signifikan," kata Hannes Dempewolf, seorang ilmuwan senior di Crop Trust. "Beberapa tahun yang lalu saya tidak berpikir kita akan sampai di sana."

Mungkin nantinya, jumlah varietas benih yang akan tersimpan di lemari besi tersebut bias juga melebihi dua juta.

"Svalbard Global Seed Vault adalah ikon pengingat dari upaya konservasi yang luar biasa yang terjadi setiap hari, di seluruh dunia dan seputar
waktu, upaya untuk melestarikan benih tanaman pangan kita," kata direktur eksekutif Crop Trust, Marie Haga. [net]


BACA JUGA

Babinsa Pos Ramil Fawi Bersama Warga Gotong Royong Membersihkan Gereja

Senin, 15 April 2024 | 20:28 WIB

Dua Orang Luka Berat Akibat Terkena Sajam ODGJ di Jayawijaya

Minggu, 14 Januari 2024 | 08:19 WIB

Bantu Penurunan Stunting, Babinsa Fawi Bagikan Susu Kepada Ibu Hamil dan Anak anak

Rabu, 10 Januari 2024 | 18:51 WIB

Peduli Pendidikan, Babinsa Mengajar di SD Inpres Distrik Ilu Puncak Jaya

Rabu, 03 Januari 2024 | 16:46 WIB

Babinsa Selalu Dihati Masyarakat Fawi

Senin, 01 Januari 2024 | 07:12 WIB
TERKINI

Pj Bupati Puncak Jaya Serahkan Kendaraan Dinas Operasional Satpol PP

4 Jam yang lalu

Paulus Waterpauw Punya Prestasi Membanggakan di Pemerintahan dan Partai Golkar

6 Jam yang lalu

Paulus Waterpauw Untuk Papua Satu, Nitezen Kobarkan Semangat Menangkan Kaka Besar

8 Jam yang lalu

Melihat Upaya Pemerintah Dalam Meningkatkan Ekonomi Nelayan di Papua

8 Jam yang lalu

Tak Tahan Dikejar Polisi, Oknum ASN Pelaku Asusila di Jayapura Akhirnya Menyerahkan Diri

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com