MENU TUTUP

Minuman ini Mampu Membuat Otot dan Tulang Kamu Kuat

Jumat, 09 Maret 2018 | 22:12 WIB / rmol
Minuman ini Mampu Membuat Otot dan Tulang Kamu Kuat net

WARTAPLUS - Jika Anda memiliki tulang dan otot yang lemah, bisa jadi sangat rentan. Jatuh sedikit saja, tulang bisa patah. Ditambah jika otot Anda lemah, maka akan mudah sekali mengalami kram otot yang sangat menyakitkan.

Jadi jika Anda mengalami gejala di atas, maka tubuh Anda membutuhkan makanan dengan tingkat protein yang tinggi. Namun, bukan hanya makanan saja yang bisa memberikan protein tinggi. Minuman hijau ini juga bisa membantu Anda mengatasinya.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat minuman ini juga cukup mudah ditemukan, seperti bayam, almond, oats, nanas, air dan biji rami (opsional). Demikian juga untuk mempersiapkan minuman alami hijau ini, cukup mudah.

Metode untuk mempersiapkan minuman super
membuat otot dan tulang kuat sebagai berikut:
1. Ambil 10-20 lembar daun bayam. Cuci hingga bersih dengan air dingin.
2. Ambil sekitar 5-6 buah almond mentah.
3. Ambil sekitar setengah cangkir oat.
4. Ambil sekitar setengah cangkir potongan nanas.
5. Anda bisa menambahkan biji rami jika ingin.
6. Tambahkan semua bahan ini untuk dihaluskan dengan setengah gelas air.
7. Haluskan, kemudian minum jus ini.

Perhatian: Jika ada yang alergi terhadap bayam atau salah satu bahan yang tercantum di atas, maka Anda tidak harus meminumnya.

Bayam adalah salah satu sayuran hijau yang kaya protein dan nutrisi seperti vitamin, zat besi dan mineral. Oat kaya serat serat dan nanas kaya antioksidan. Semua bahan ini membantu dalam mengatasi kram otot dan kerusakan tulang. [net]


BACA JUGA

Satgas ODC Sebut Pembunuh Pilot Glen, KKB Malas Gwijangge dan Komplotannya

Rabu, 14 Agustus 2024 | 12:55 WIB

Pilot Asal Selandia Baru Tewas Dibunuh KKB di Distrik Alama Timika

Senin, 05 Agustus 2024 | 17:45 WIB

Dua Orang Luka Berat Akibat Terkena Sajam ODGJ di Jayawijaya

Minggu, 14 Januari 2024 | 08:19 WIB

Bantu Penurunan Stunting, Babinsa Fawi Bagikan Susu Kepada Ibu Hamil dan Anak anak

Rabu, 10 Januari 2024 | 18:51 WIB

Peduli Pendidikan, Babinsa Mengajar di SD Inpres Distrik Ilu Puncak Jaya

Rabu, 03 Januari 2024 | 16:46 WIB
TERKINI

Menkes RI Didampingi Pj Gubernur Papua Tengah Kunjungi Malaria Kontrol PTFI

32 Menit yang lalu

Mariyo Bersama Ribuan Umat, Hadiri Ibadah Akbar Lintas Agama Sambut Pilkada Papua 2024

51 Menit yang lalu

WAGI: Dari Taman Gizi, Papua Tengah Sehat, dan Tradisi Politik yang Bermartabat

8 Jam yang lalu

Rakerkesda ke II Tahun 2024 Provinsi Papua Tengah, Menkes: Utamakan Aksi Promotif dan Preventif

17 Jam yang lalu

Kuasa Hukum KPU PBD Ingatkan Bapaslon Tuntaskan Masalah Utang Piutang Sebelum Pleno Penetapan

17 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com