MENU TUTUP

Silaturahmi dengan Tokoh Gereja, Bhabinkamtibmas Kampung Pitewi Berikan Sumbangan Cat

Kamis, 20 Februari 2020 | 19:23 WIB / Roberth
Silaturahmi dengan Tokoh Gereja, Bhabinkamtibmas Kampung Pitewi Berikan Sumbangan Cat Bahabinkamtibmas Kampung Pitewi, Bripka Eko Setiyo menyumbangkan cat untuk Gereja ST Arnoldus Kampung Pitewi/dok.Humas Polda Papua

KEEROMwartaplus.com - Jalin Silaturrahmi dengan tokoh gereja, Bahabinkamtibmas Kampung Pitewi, Bripka Eko Setiyo memberikan bantuan cat untuk Gereja ST Arnoldus Kampung Pitewi, Distrik Arso Timur, Kabupaten Keerom, Papua, Kamis (20/02)

Bahabinkamtibmas Kampung Pitewi, Bripka Eko Setiyo saat menyambangi Gereja ST Arnoldus Kampung Pitewi disambut langsung oleh pengurus Gereja, Budiono Kebelen. 

Dalam bincang - bincang singkatnya, Bhabinkamtibmas mengajak kepada pengurus Gereja untuk turut serta memberikan nasehat dan himbauan pada jemaatnya khususnya pada Remaja Gereja untuk ikut serta dalam menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif dengan menolak dan menjauhi minuman keras (Miras) dan Narkoba.

"Di imbau juga agar kita tetap menjaga persatuan dan kesatuan Bangsa dengan terus memupuk tali silaturrahmi dan kebersamaan antar sesama umat beragama, suku serta keberagaman yang ada di Kabupaten Keerom," imbaunya.

Diakhir silaturahmi, Bripka Eko setiyo memberikan bantuan berupa dua kaleng cat yang akan diperuntukkan untuk mengecat Jembatan dan kamar mandi Gereja.**

 

 


BACA JUGA

Bhabinkamtibmas Bantu Warga angkat Motor Seberangi Sungai

Kamis, 14 Oktober 2021 | 20:10 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Depapre Bantu Kelompok Tani Bersihkan Kebun

Selasa, 22 Juni 2021 | 20:34 WIB

Cegah Penyebaran Covid-19, Bhabinkamtibmas Imbau Prokes untuk Masyarakat Desa Wanagon

Kamis, 21 Januari 2021 | 21:50 WIB

Polsek Nimbokran Bagikan Sembako untuk Warga Terdampak Covid-19

Senin, 18 Januari 2021 | 10:52 WIB

Bhabinkamtibmas Bersama Warga Membangun Dermaga di Kampung Rawa Biru Merauke

Senin, 24 Agustus 2020 | 20:04 WIB
TERKINI

Satgas JPH Papua Perkuat Pengawasan Produk Nonhalal di Lima Titik Retail Kota Jayapura

3 Jam yang lalu

Kloter 31 Gabungan Jemaah Haji Papua, Sulsel dan Sultra Tiba di Tanah Air

4 Jam yang lalu

Operasi Damai Cartenz Sambangi Kampung Walesi: Patroli Terpadu dan Bangun Kepercayaan Warga

4 Jam yang lalu

Kejati Papua Kembali Sita Uang Tunai Rp1,1 Miliar dari Vendor PON XX

13 Jam yang lalu

Pemilik Usaha Laundry yang juga Berprofesi Guru, Ditemukan Tewas Mengenaskan di Kota Jayapura

13 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com