MENU TUTUP

Obet Rumabar-Daud Marisan Optimis Bawa Perubahan Untuk Supiori

Jumat, 04 September 2020 | 20:37 WIB / Cholid
Obet Rumabar-Daud Marisan Optimis Bawa Perubahan Untuk Supiori Pasangan calon Bupati dan wakil Bupati kabupaten Supiori Obet Rumabar-Daud Marisan tengah ketika pose bersama staf komisioner KPUD Supiori/Istimewa

SUPIORI,wartaplus.com - Setelah mendapatkan dukungan dari tiga partai politik, pasangan bakal calon Bupati dan wakil Bupati kabupaten Supiori Obet Rumabar-Daud Marisan resmi daftar di KPUD Supiori, Jumat (4/9) lalu.

PLT Ketua KPU Supiori, Selviana Mandomi mengungkap persyaratan syarat pencalonan dan syarat calon dari pasangan calon Bupati dan wakil Bupati kabupaten Supiori Obet Rumabar-Daud Marisan memenuhi syarat dan sap untuk mengikuti tahapan selanjutnya sesuai jadwal yang telah dikeluarkan.

"Setelah di verifikasi, syarat pasangan calon RUMARI dinyatakan sah diterima KPU. Semua persyaratan berkas pasangan RUMARI dinyatakan lengkap, dan terpenuhi,"ujarnya.

Berbekal rekomendasi tiga partai pengusung yakni Partai Amanat Nasional (PAN), Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)  dan Partai Garuda,  Pasangan  calon Obet Rumabar-Daud Marisan siap bertarung di Pilkada serentak di Kabupaten Supiori. Calon Bupati Supiori Obet Rumabar Tujuan utama ia mencalonkan diri yakni untuk membawa harapan baru bagi semua masyarakat.

 "Tujuan kami yang paling penting yaitu menjadikan Supiori sebagai the island of home. Supiori penuh harapan. Artinya ditempat ini akan menjadi pulau harapan bagi semua orang," tegasnya.*

 


BACA JUGA

Pilkada Papua 2024

Ketua DPC Peradi Jayapura Serukan Keluarga Besar Advokat Jangan Golput

Senin, 25 November 2024 | 06:24 WIB
Ketua Dewan Adat Mamberamo Raya

KPU dan Bawaslu Netral Jamin Hak Pilih Masyarakat

Senin, 25 November 2024 | 02:57 WIB

Tokoh Pemuda Ilwayab Ajak Masyarakat  Menjaga Keamanan Pilkada 2024

Senin, 25 November 2024 | 02:53 WIB
Sukseskan Pilkada 2024

Siapapun Pemenang Pilkada Dialah Pilihan Rakyat

Senin, 25 November 2024 | 02:48 WIB
Kepala Suku Kamoro, Marianus Maknapeiku

Jangan Ada Provokasi Hindari Gesekan Sosial di Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 | 21:15 WIB
TERKINI
Pilkada Papua 2024

Ketua DPC Peradi Jayapura Serukan Keluarga Besar Advokat Jangan Golput

1 Jam yang lalu

Truk Terbalik di Tolikara, 5 Penumpang Meninggal Dunia, 25 Luka Berat dan Ringan

1 Jam yang lalu
Ketua Dewan Adat Mamberamo Raya

KPU dan Bawaslu Netral Jamin Hak Pilih Masyarakat

4 Jam yang lalu

Tokoh Pemuda Ilwayab Ajak Masyarakat  Menjaga Keamanan Pilkada 2024

4 Jam yang lalu
Sukseskan Pilkada 2024

Siapapun Pemenang Pilkada Dialah Pilihan Rakyat

4 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com