MENU TUTUP

Pelaksanaan Pakta Integritas Seleksi Sespimti, Lemhanas RI Digelar Virtual di Polda Papua

Jumat, 16 Oktober 2020 | 17:56 WIB / Andi Riri
Pelaksanaan Pakta Integritas Seleksi Sespimti, Lemhanas RI Digelar Virtual di Polda Papua Pelaksanaan simulasi Pra Test seleksi tingkat pusat dilakukan secara virtual di Mapolda Papua/dok.Humas Polda Papua

JAYAPURAwartaplus.com – Pengambilan sumpah dan penandatanganan Pakta Integritas pelaksanaan seleksi tingkat pusat Sespimti, Lemhanas RI dan PKN Tingkat I LAN RI, digelar secara virtual di Aula Rastra Samara Polda Papua, Jumat (16/10) pagi.

Karo Dalpers SSDM Polri, Brigjenpol Drs. Jawari, S.H.,M.H, dalam kesempatannya berharap setelah pelaksanaan Pakta Integritas seleksi tingkat pusat Sespimti, Lemhanas RI dan PKN Tingkat I LAN RI, diharapkan para peserta dapat mengikuti simulasi Pra Test seleksi tingkat pusat.

"Perlu diketahui bahwa penundaan yang terjadi karena situasional belakangan ini, hal tersebut membuat rekan-rekan sangat dibutuhkan kinerjanya oleh organisasinya masing-masing," ungkap Jawari.

Di kesempatan itu, apresiasi juga disampaikan kepada seluruh Panitia dan seluruh peserta seleksi tingkat pusat Sespimti, Lemhanas RI dan PKN Tingkat I LAN RI karena telah melaksanakan tes dengan sangat baik.

Pukul 13.00 WIT, dilaksanakannya Simulasi Pra Test Seleksi Tingkat Pusat Sespimti, Lemhanas RI dan PKN Tingkat I LAN RI yang bertempat di Assesment Center Biro SDM Polda Papua.**

 


BACA JUGA

Sebanyak 1.297 TPS di Tanah Papua Belum Mencoblos, Terbanyak Daerah yang Gunakan Sistem Noken

Kamis, 15 Februari 2024 | 07:43 WIB

Konflik Warga di Kampung Karya Bumi Nimboran, Kedua Pihak Sepakat Damai

Minggu, 07 Januari 2024 | 05:47 WIB

Kapolda Papua Pimpin Sertijab Empat Pejabat Utama dan Dua Kapolres

Kamis, 04 Januari 2024 | 18:33 WIB

Kapolda Papua: Pendekatan Kesejahteraan Tetap Dikedepankan dalam Penanganan KKB di 2024

Senin, 01 Januari 2024 | 08:04 WIB

Ini Daftar Nama PJU, Pamen dan Kapolres Jajaran Polda Papua yang Mendapat Promosi Jabatan

Minggu, 31 Desember 2023 | 05:37 WIB
TERKINI

Kapolres Mamberamo Tengah Diserang Massa Pendukung Calon Wakil BupatiĀ 

4 Jam yang lalu

Seorang Tukang Ojek Tewas Dibacok di Paniai, Pelaku Diduga Gerombolan OPM

5 Jam yang lalu

Saling Serang dan Puluhan Rumah Dibakar Saat Hari Pencoblosan di Puncak Jaya, Papua Tengah

7 Jam yang lalu

Pj Gubernur Papua Tengah dan Istri Mencoblos di TPS 05 Kalibobo Nabire

19 Jam yang lalu

Wamendagri Pantau Pemungutan Suara di Sejumlah TPS Kota Jayapura

19 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com