MENU TUTUP

Lapangan Terbang di Kuasai Aparat Gabungan, Dua Tim Tindak Tiba di Distrik Beoga

Rabu, 14 April 2021 | 17:02 WIB / Cholid
Lapangan Terbang di Kuasai Aparat Gabungan, Dua Tim Tindak Tiba di Distrik Beoga Kapolda Papua Irjen Pol Mathius D Fakhir/Andy

JAYAPURA,wartaplus.com  – Kapolda Papua Irjen Pol Mathius D Fakhiri menjelaskan saat ini lapangan terbang di Distrik Beoga, Kabupaten Puncak, telah dikuasai aparat keamanan. Hal itu terbukti setelah dua pesawat jenis caravan telah mendaratkan dua tim pasukan ke Distrik Beoga guna melakukan pengejaran dan penindakan terhadap kelompok kriminal bersenjata.

“Tadi dua tim telah turun ke distrik Beoga menggunakan pesawat, yang mana itu tandanya bandara sudah kami kuasai termasuk daerah ketinggian yang manjadi jalun lintasan KKB,”ucapnya saat di wawancarai di Mapolda Papua, Rabu (4/2021). Nantinya juga kata Kapolda, akan ada tim tambahan yang menyusul ke distrik Beoga untuk mempertebal pasukan disana, sembari melakukan upaya evakuasi warga non Papua. “Ada Tim yang menyusul guna penebalan pasukan, semoga hari ini juga saudara kami non Papua bisa di evakuasi,” beber Kapolda.

Sembari melakukan penebalan pasukan, Lanjut Jendral Polisi Bintang Dua, pihaknya juga masih mengatur strategi guna penindakan yang terukur terhadap kelompok kriminal bersenjata di  Beoga. “Yang jelas tim nemangkawi masih menyusun langkah guna pembersihan terhadap kelompok tersebut,” tegasnya.*
 


BACA JUGA

Pesawat Alda Air Alami Pecah Ban saat Landing di Bandara Mulia Puncak Jaya

Kamis, 10 Juli 2025 | 17:01 WIB

Empat Anggota KKB Kodap III Sinak Nyatakan Ikrar Setia kepada NKRI di Puncak, Papua Tengah

Kamis, 10 Juli 2025 | 03:29 WIB

Sentuhan Humanis Satgas Damai Cartenz untuk Anak-anak di Puncak Jaya

Rabu, 09 Juli 2025 | 15:30 WIB

Personel Ops Damai Cartenz Sambangi Anak-anak di Puncak Jaya

Rabu, 09 Juli 2025 | 10:51 WIB

Bangun Kolaborasi dengan Tokoh Adat, Pj Gubernur Papua Agus Fatoni Ajak Wujudkan PSU Damai

Rabu, 09 Juli 2025 | 09:28 WIB
TERKINI

Satgas Ops Damai Cartenz Berbagi Keceriaan Bersama Anak-anak di Mimika

2 Jam yang lalu

Indosat Business Luncurkan Vision AI: Solusi Pengawasan Cerdas Berbasis AI untuk Efisiensi dan Keamanan Bisnis

15 Jam yang lalu

Pesawat Alda Air Alami Pecah Ban saat Landing di Bandara Mulia Puncak Jaya

16 Jam yang lalu

Tim Opsnal Reskrim Polres Jayapura Berhasil Amankan Tahanan Kabur dari Polres Merauke

16 Jam yang lalu

Empat Anggota KKB Kodap III Sinak Nyatakan Ikrar Setia kepada NKRI di Puncak, Papua Tengah

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com