MENU TUTUP

Siang Ini Jenazah Anggota Brimob Yang Gugur di Puncak, Diterbangkan ke Palembang 

Rabu, 28 April 2021 | 07:13 WIB / Cholid
Siang Ini Jenazah Anggota Brimob Yang Gugur di Puncak, Diterbangkan ke Palembang  Baharada Komang/Istimewa

JAYAPURA,wartaplus.com - Jenazah Baharada Komang anggota Brimob Kelapa Dua yang tewas dalam kontak tembak dengan kelompok kriminal bersenjata di Kampung Maki, Ilagar Kabupaten Puncak, akan diterbangkan ke kampung halamannya, Rabu (28/4) siang.

Kasatgas Humas Nemangkawi Kombes Iqbal menjelaskan Jenazah rencananya akan diterbangkan pagi ini menggunakan pesawat pesawat Batik Air. "Siang ini diterbangkan dari Bandara Mozes Kilangin Mimika sekitar pukul 12.10 WIT," ucapnya Rabu (28/4) pagi.

Lanjut Iqbal, jenazah korban sendiri rencananya akan disemayamkan di kampung halamannya di Palembang. "Jenazah akan transit Jakarta kemudian Palembang, lantaran keluarga almarhum disana," cetusnya.

Diketahui, Bharada Komandan tewas dalam kontak tembak aparat gabungan dengan KKB di Kampung Makki Distrik Ilaga Timur, Kabupaten Puncak, Selasa (27/4/2021) siang. Selain Baharada Komang, dua anggota lainnya yakni Ipda Naton Tonapa dan Bripka Moh.Syaifudin pun turut menjadi korban mengalami luka.


BACA JUGA

Kampanye Akbar Mari-Yo di Lapangan PTC Entrop Dipenuhi Lautan Massa

Sabtu, 23 November 2024 | 15:46 WIB

Sengketa Pilgub PBD, Pieter Ell: MA Tolak Kasasi Paslon Onesimus - Ibrahim

Sabtu, 23 November 2024 | 10:48 WIB

Wakil Ketua II MRP Imbau Masyarakat Mendukung Suksesnya Pilkada Serentak 2024

Sabtu, 23 November 2024 | 04:16 WIB

Mari Kita Jaga Kedamaian Pilkada Serentak 2024

Sabtu, 23 November 2024 | 04:10 WIB

KPw BI Papua dan Pemprov Gelar HLM, Dorong Percepatan Digitalisasi di Bumi Cenderawasih

Jumat, 22 November 2024 | 19:48 WIB
TERKINI

Kampanye Akbar Mari-Yo di Lapangan PTC Entrop Dipenuhi Lautan Massa

10 Jam yang lalu

Sengketa Pilgub PBD, Pieter Ell: MA Tolak Kasasi Paslon Onesimus - Ibrahim

15 Jam yang lalu

Wakil Ketua II MRP Imbau Masyarakat Mendukung Suksesnya Pilkada Serentak 2024

21 Jam yang lalu

Mari Kita Jaga Kedamaian Pilkada Serentak 2024

21 Jam yang lalu

Mari-Yo Dampingi Kaesang Hadiri Kampanye Paslon Jhonda dan JBR -Hadir di Jayapura

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com