MENU TUTUP

Pasukan TPNPB-OPM Bakar Bendera Merah Putih

Kamis, 03 Juni 2021 | 13:55 WIB / Reza
Pasukan TPNPB-OPM Bakar Bendera Merah Putih Pasukan TPNPB-OPM Kodap III Ndugama Darakma/Istimewa

JAYAPURA,wartaplus.com -  Pimpinan TPNPB-OPM Kodap III Ndugama Derakma telah membakar Bendera Negara Indonesia yaitu Bendera Merah Putih. Pembakaran bendera Merah Putih sebagai tanda menolak kehadiran Indonesia di atas tanah leleuhur kami, karena kehadiran Indonesia adalah illegal dan melanggar hak politik bangsa Papua untuk merdeka penuh dan berdaulat.

Pembakaran terjadi setelah pasukan Pasukan TNI-Polri telah memasang Batas Wilayah Merah di areal Alguru Kabupaten Nduga Papua.

Dengan tujuan Markas Alguru sudah  diklaim Wilayah NKRI lalu  bendera Merah Putih ditancapkan di Keliling kuburan pahlawan nasional TPNPB -OPM Jenderal Daniel  Yudas Kogeya.

"Bendera Merah Putih di turunkan dan dibakar oleh Pasukan TPNPB-OPM Kodap III Ndugama Darakma Pimpinan Komadan Batalion Alguru Armi Tabuni, tanggal 31 Mei 2021 sekitar pukul 2.30 WIT, "ujar Juru Bicra Komando Nasional (Komnas) TPNOB-OPM  Sebby Sambom kepada wartaplus.com, Kamis (3/6/2021) sore. Menurut Armi Tabuni di markas Alguru dan Tanah Ndugama hanya Bintang Fajar yang berkibar,

Sementara itu menurut Sebby Sambom, Panglima Kodap III Ndugama Darakma Brigadir Jenderal Egianus Kogoye bertanggungjawab atas pembakaran bendera Merah Putih di Markas Alguru.*


BACA JUGA

Cegah Stunting Sejak Dini, TP PKK Puncak Jaya Gelar Penyuluhan Gizi dan Kesehatan di Karubate

Rabu, 05 November 2025 | 11:37 WIB

Pemkab Puncak Jaya Gencarkan Edukasi Lingkungan, Plh Sekda: Alam Adalah Rumah Kita Bersama

Selasa, 04 November 2025 | 10:32 WIB

Plh Sekda Puncak Jaya Buka PPG Bagi Guru Daerah Khusus yang Terkendala Internet Tahun 2025

Senin, 03 November 2025 | 15:08 WIB

Sambut Hari Otsus, Plh Sekda Dorong ASN Puncak Jaya Tunjukkan Kinerja Terbaik

Senin, 03 November 2025 | 07:22 WIB

Plh Sekda Risa Siswojo Ajak Masyarakat Puncak Jaya Wujudkan Ketahanan Pangan Lewat Hidroponik

Sabtu, 01 November 2025 | 20:00 WIB
TERKINI

Satgas Damai Cartenz dan Polres Yahukimo Serahkan Tersangka Kasus Penyerangan Nakes dan Guru ke Kejaksaan Jayawijaya

3 Jam yang lalu

Musda II Partai Golkar Papua Tengah, Bahlil: Pemilu 2029 Kita Rebut Kembali Gubernur dan Bupati

6 Jam yang lalu

Kakanwil Kemenag Papua Lantik Dua Pejabat Administrator, Tegaskan Pemindahan Jabatan Sebagai Upaya Reaktualisasi Instansi

8 Jam yang lalu

Kantor Hukum Pieter Ell dan Rekan Dampingi Kepala Kampung Yahukimo Serahkan Berkas Alasan PK ke-2

20 Jam yang lalu

Satgas Ops Damai Cartenz Lumpuhkan Seorang yang Menamakan Dirinya  Komandan Batalyon Semut Merah KKB Yahukimo

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com