MENU TUTUP

Mendorong Transformasi Ekonomi, Polri Pastikan Stabilitas Pangan Nasional

Jumat, 01 April 2022 | 13:23 WIB / Cholid
Mendorong Transformasi Ekonomi, Polri Pastikan Stabilitas Pangan Nasional Kepala Divisi Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo/Istimewa

JAKARTA,wartaplus.com - Kepala Divisi Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo memastikan bahwa pihaknya berkomitmen untuk ikut mendorong transformasi pertumbuhan perekonomian Indonesia. Hal itu salah satunya adalah memastikan stabilitas ketahanan pangan nasional. Hal itu disampaikan Kadiv Humas Polri dalam kegiatan dialog penguatan internal Polri atau Webinar Series.

"Polri mempunyai tugas khusus menjaga dan mengawal distribusi pangan dari hulu hingga serta melalui penegakan hukum untuk memastikan stabilitas pangan nasional," kata Dedi kepada wartawan, Jakarta, Jumat (1/4).

Polri, kata Dedi juga mengawal kebijakan dikeluarkan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang mendorong transformasi ekonomi, dengan diharapkan jangan sampai tumpuan pertumbuhan ekonomi hanya pada konsumsi.

"Untuk mengantisipasi pertumbuhan ekonomi pada konsumsi, maka dibutuhkan kolaborasi antar sektor," ujar Dedi.

Demi mewujudkan hal itu, Dedi menekankan, pentingnya membangun komitmen bersama antara semua pihak. Sehingga menjadi kunci dalam membangun kemitraan yang efektif. "Dibutuhkan juga kerjasama untuk penyuluhan proses perkembangan globalisasi," tutup Dedi.


BACA JUGA

Satgas Humas Damai Cartenz Gelar Aksi Humanis, Warga Entrop Jayapura Antusias Sambut Kehadiran Polis

Senin, 12 Mei 2025 | 05:21 WIB

Personil Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Sambangi Anak-anak Papua

Jumat, 25 April 2025 | 16:56 WIB

Biro SDM Polda Papua Gelar CAT Psikologi Bintara Polri T.A 2025

Kamis, 24 April 2025 | 18:24 WIB

Patroli Humanis Ops Damai Cartenz-2025 di Kenyam: Semangat Kartini dalam Pengamanan dan Kepedulian Sosial

Rabu, 23 April 2025 | 20:34 WIB

Ciptakan Suasana Damai, Kaminops Damai Cartenz 2025 Sapa Mama-Mama Papua di Oksibil

Senin, 21 April 2025 | 11:11 WIB
TERKINI

Ops Damai Cartenz-2025 Pererat Hubungan dengan Masyarakat Kampung Okpol Melalui Patroli Sambang

10 Jam yang lalu

Polisi Ungkap Misteri Hilangnya Ananda Nurmila, Ayah Tiri Jadi Tersangka

11 Jam yang lalu

Tindakan Tegas Satgas Ops Damai Cartenz Terhadap Oknum Anggota Polri Penjual Amunisi di Papua Pegunungan

1 Hari yang lalu

Kopi Papua Bukukan Transaksi Dagang Senilai Rp1,6 Miliar di World of Coffee Jakarta 2025

1 Hari yang lalu

Pembangunan Untuk Kita Semua, Kepala Suku Besar Puncak : Mari Jaga Kedamaian di Tanah Papua

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com