MENU TUTUP

Sepeda Lipat Merauke Taklukan Jalanan Jayapura

Jumat, 07 Oktober 2022 | 15:04 WIB / Cholid
Sepeda Lipat Merauke Taklukan Jalanan Jayapura Anggota Sepeda Lipat Merauke (SLIMER)/Istimewa

JAYAPURA ,wartaplus.com - Anggota Sepeda Lipat Merauke (SLIMER) melakukan gowes bersama dari depan Hotel Siwssbel Ruko Dok II menuju Lukas Enembe yang Stadium 56KM, Selasa (4/10/2022) pagi.

Datang dari Merauke tujuh goweser yaitu Adhie Marzuki, Hamzah Erwinsyah, H Aburhanuddin Yasin, Faisal Tamrin, Multazam Malik, Muhammad Ramli
dan Eko Budi Setiawan mencoba menaklukan jalan Kota Jayapura maupun Kabupaten.

"Berbeda jalanan di Merauke yang rata saja, disini tantangan rute jalan ada tanjakan, turunan yang lumayan melelahkan namun bisa kami taklukan. Hosa memang tapi tuntas dan bagi kami kepuasan tersendiri, "ujar Adhie Marzuki, Kamis (7/10/2022) malam.

Anggota Slimer datang mengikuti musyawarah Ikatan Sport Sepeda Indonesia (ISSI) Provinsi Papua dengan agenda pemilihan Ketua Umum periode 2022-2026 yang berlangsung di Swisbbel Jayapura, Rabu (5/10/2022) dan telah menetapkan Bupati Merauke Romanus Mbraka terpilih sebagai ketua umum Provinsi Ikatan Sport Sepeda Indonesia (Pengprov ISSI) Papua masa bakti 2022-2026.

Ia berharap akan kembali mencoba rute-rute di Kota Jayapura. "Bersepeda itu olahraganya dapat juga sehatnya dapat,"tandasnya.*





BACA JUGA

Mari-Yo Tutup Debat Pamungkas Pilgub Papua dengan Lagu Koes Plus

Kamis, 21 November 2024 | 21:10 WIB

Debat Terakhir,  MARI-YO  Punya Cara Jitu Membangun Papua

Kamis, 21 November 2024 | 19:42 WIB

Jelang Pilkada, 300 Brimob Tiba di Papua

Kamis, 21 November 2024 | 19:09 WIB

Mathius Fakhiri - Aryoko Rumaropen Punya Kartu Sakti Mudahkan Segalanya Untuk Papua

Kamis, 21 November 2024 | 18:54 WIB

Mathius Fakhiri-Aryoko Rumaropen Siap Memimpin Papua

Kamis, 21 November 2024 | 18:22 WIB
TERKINI

Dua Tukang Ojek Tewas Ditembak Gerombolan OPM di Puncak

5 Jam yang lalu

Mari-Yo Tutup Debat Pamungkas Pilgub Papua dengan Lagu Koes Plus

5 Jam yang lalu

Debat Terakhir,  MARI-YO  Punya Cara Jitu Membangun Papua

7 Jam yang lalu

Jelang Pilkada, 300 Brimob Tiba di Papua

7 Jam yang lalu

Mathius Fakhiri - Aryoko Rumaropen Punya Kartu Sakti Mudahkan Segalanya Untuk Papua

7 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com