MENU TUTUP

TNI Bagikan Puluhan Sandal, Susu dan Makanan Untuk Anak-Anak Papua di Kampung Ekanom

Rabu, 30 Oktober 2024 | 11:47 WIB / Andy
TNI Bagikan Puluhan Sandal, Susu dan Makanan Untuk Anak-Anak Papua di Kampung Ekanom Pos Pirime Satgas Yonif 614/Rjp Brigif 24/BC Kodam VI/Mulawarman melaksanakan kegiatan teritorial yaitu dengan membagikan puluhan pasang sandal baru, susu dan makanan untuk anak-anak yang berada di Kampung Ekanom, Distrik Pirime, Kabupaten Lanny Jaya, Papua Pegunungan, Rabu (30/10/2024)/Istimewa

JAYAPURA,wartaplus.com - Pos Pirime Satgas Yonif 614/Rjp Brigif 24/BC Kodam VI/Mulawarman melaksanakan kegiatan teritorial yaitu dengan membagikan puluhan pasang sandal baru, susu dan makanan untuk anak-anak yang berada di Kampung Ekanom, Distrik Pirime, Kabupaten Lanny Jaya, Papua Pegunungan, Rabu (30/10/2024).

Dalam keterangannya Danpos Pirime Lettu Inf Figgy H mengatakan, senyum dan kebahagian anak-anak adalah tujuan kami berada disini, kami akan selalu berikan kebahagiaan pada masyarakat Kampung Ekonom, kali ini sandal baru, susu dan makanan buat mereka, puluhan pasang sandal, susu dan makanan sudah kami siapkan selanjutnya akan kami bagi kepada anak-anak di Kampung,” ungkap Danpos.

Adik Julio (11) salah seorang anak dari Kampung Ekanom mengatakan, sangat berterima kasih kepada Satgas Yonif 614/Rjp Pos Pirime karena telah memberikan sandal, susu dan makanan kepada kami," ungkap Julio.

Lettu Inf Figgy H mengatakan bahwa Tugas Pokok Satgas Yonif 614/Rjp selain menjaga Keutuhan wilayah perbatasan RI - PNG. Juga mempunyai tugas tambahan yaitu seluruh Prajurit melaksanakan kegiatan teritorial yang berhubungan dengan masyarakat yang bersifat membangun dan mengayomi masyarakat serta memberikan bantuan terhadap masyarakat yang membutuhkan bantuan.


BACA JUGA

DPRP Usulkan Pemprov Pinjam Dana Bank Biayai PSU, Tolak Gunakan Dana Cadangan

Kamis, 17 April 2025 | 20:51 WIB

Tim Asistensi Ops Damai Cartenz-2025 tiba di Pegunungan Bintang

Kamis, 17 April 2025 | 09:31 WIB

Kapolda Patrige Pimpin Penandatanganan Kerjasama Perumahan Subsidi PNPP Polda Papua

Kamis, 17 April 2025 | 07:44 WIB

Pangdam Cenderawasih Pimpin Sertijab Danrem 172/PWY

Kamis, 17 April 2025 | 07:21 WIB

Perkenalkan Buku ke-3nya, Steve Mara: Pemuda Papua Memiliki Peran Penting dalam Menjaga Kedaulatan Negara

Kamis, 17 April 2025 | 07:16 WIB
TERKINI

Doa Dari Anak-anak SD Torsina Atas Kebaikan Satgas Humas Ops Damai Cartenz 

3 Jam yang lalu
Evakuasi dan Identifikasi Jenazah Korban KKB

Apresiasi Diberikan Kepada Satgas Ops Damai Cartenz

7 Jam yang lalu

DPRP Usulkan Pemprov Pinjam Dana Bank Biayai PSU, Tolak Gunakan Dana Cadangan

17 Jam yang lalu
Catatan Pinggir Seorang Pemerhati Mangrove

Ikan Idola dari Teluk Bintuni

19 Jam yang lalu

Satgas Operasi Damai Cartenz Gelar Kegiatan Kesehatan di Pegunungan Bintang, Provinsi Papua Pegunungan

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com