MENU TUTUP

Penutupan Festival Cenderawasih 2025 Diwarnai Pengibaran Bendera Bintang Kejora

Senin, 16 Juni 2025 | 08:50 WIB / Andy
Penutupan Festival Cenderawasih 2025 Diwarnai Pengibaran Bendera Bintang Kejora Penutupan Festival Cenderawasih 2025 di Kota Jayapura pada Minggu (15/6/2025) malam diwarnai insiden pengibaran bendera Bintang Kejora oleh seorang pemuda/Istimewa

JAYAPURA,wartaplus.com – Penutupan Festival Cenderawasih 2025 di Kota Jayapura pada Minggu (15/6/2025) malam diwarnai insiden pengibaran bendera Bintang Kejora oleh seorang pemuda. 

Aksi tersebut terjadi di tengah keramaian konser musik penutup festival yang berlangsung di Eks Terminal Entrop, Kota Jayapura.

Dalam video amatir yang tersebar, tampak seorang pemuda membentangkan bendera Bintang Kejora saat salah satu band sedang tampil di atas panggung.

Insiden ini sontak menjadi perhatian bagi sejumlah pengunjung di acara yang telah berlangsung selama tiga hari, sejak 13-15 Juni 2025.

Festival ini secara resmi ditutup pada 15 Juni 2025 yang di rangkai dengan pertunjukan seni dan budaya. 


BACA JUGA

Bendera Bintang Kejora di Festival Cenderawasih II, Kapolres: Pelaku Melarikan Diri dan Sedang Dicari

Senin, 16 Juni 2025 | 10:29 WIB

Perpisahan SMA di Yalimo Diwarnai Bintang Kejora dan Pendidikan Politik Sejarah Papua

Senin, 12 Mei 2025 | 05:56 WIB

Bendera Bintang Kejora Berkibar, 15 Orang Warga Diamankan Polisi

Minggu, 27 November 2022 | 17:47 WIB
Tuntut Papua Merdeka

Dua Hari Bintang Kejora Berkibar di Wamena, TPNPB-OPM: Bentuk Perlawanan Ketidakadilan

Selasa, 31 Mei 2022 | 12:13 WIB
TERKINI

100 Tahun Peradaban Papua: Nubuat I.S. Kijne Menanti Puncak Kemerdekaan

2 Jam yang lalu

Plh Sekda Risa Siswojo Ajak Masyarakat Puncak Jaya Wujudkan Ketahanan Pangan Lewat Hidroponik

14 Jam yang lalu

Pendeta. M.P.A. Maury Resmi Pimpin PGGP Papua 2025-2027

16 Jam yang lalu

Pesta Rakyat, Gubernur Matius Fakhiri: Saatnya Bersatu Membangun Papua, Membangun Tanpa Sekat Tanpa Perbedaan Karena Kita Semua Satu

1 Hari yang lalu

Dirjen Bimas Kristen Hadiri Pembinaan Guru PAK dan Pendidikan Keagamaan Kristen di Papua

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com