MENU TUTUP

Mendarat Di Lombok, Jokowi Langsung Melihat Beberapa Bangunan Roboh

Senin, 13 Agustus 2018 | 17:17 WIB / rmol
Mendarat Di Lombok, Jokowi Langsung Melihat Beberapa Bangunan Roboh Net

WARTAPLUS - Menggunakan Helikopter Superpuma milik TNI AU, Presiden Joko Widodo dan Gubernur NTB serta rombongan terbatas, dari Bandara Internasional Lombok dan mendarat di sebuah lahan di Kecamatan Pemenang, Kabupaten Lombok Utara, Senin 13 Agustus 2018.

Lebih kurang 30 menit mengudara, heli mendarat. Di tengah pendaratan, beberapa bangunan yang roboh akibat gempa, masih terlihat jelas. Bahkan beberapa tenda, terpasang di dekat reruntuhan itu.

Puluhan warga menyambut Jokowi ketika hendak menuju kendaraannya. Untuk melanjutkan ke lokasi lain, di depan kendaraan tampak rumah besar berlantai dua, roboh.

Sepanjang jalan, iring-iringan berjalan perlahan. Jokowi menyaksikan bagaimana bangunan SMPN 1 Pemenang, runtuh. Sepanjang jalan, rumah-rumah warga juga sudah roboh rata dengan tanah.

Jokowi mendarat dari heli, disambut Kapolri Jenderal Tito Karnavian, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto, dan Kepala BNPT.


BACA JUGA

Babinsa Pos Ramil Fawi Bersama Warga Gotong Royong Membersihkan Gereja

Senin, 15 April 2024 | 20:28 WIB

Selamat Hari Raya Idul Fitri, Tokoh Port Numbay:Mari Menjaga Kerukunan Hidup Umat Beragama

Selasa, 09 April 2024 | 20:05 WIB

Momen Ramadhan, TP-PKK Papua Tengah Turun ke Jalan Bagikan 200 Paket Takjil

Kamis, 28 Maret 2024 | 19:55 WIB

Pererat Silaturahmi, Pj Bupati Puncak Jaya Gelar Buka Puasa Bersama Forkopimda, ASN dan TNI Polri

Minggu, 24 Maret 2024 | 13:52 WIB

Monitoring Bapok dan BBM, Pj Gubernur Papua Tengah Pastikan Stok Aman Saat Ramadhan

Jumat, 08 Maret 2024 | 04:18 WIB
TERKINI

Layanan Kas Keliling di Distrik Terpencil Asmat, Serap Hampir Rp3 Miliar Uang Tidak Layak Edar

6 Jam yang lalu

Paulus Waterpauw Maju Gubernur Papua, Tim Pemenang Ambil Formulir di 7 Parpol

11 Jam yang lalu

Tingkatkan Mutu Pelayanan, RSUD Mulia Gelar Pelatihan Perawatan Luka Modern

14 Jam yang lalu

Puncak Jaya Launching Aplikasi JDIH, Pj Sekda: Ciptakan Pelayanan Lebih Mudah

14 Jam yang lalu

Ribuan Pendaftar di Program Pelatihan Institut Pertambangan Nemangkawi

23 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com