MENU TUTUP

Mayor Leonardo Sampaikan Materi Nilai Kepahlawanan di STIH Manokwari

Kamis, 08 November 2018 | 11:55 WIB / Albert
Mayor Leonardo Sampaikan Materi Nilai Kepahlawanan di STIH Manokwari Mayor CHK Leonardo Kunia, memberikan materi di halaman gedung belajar STIH Manokwari, Kamis (8/11)/Albert

MANOKWARI,- Kodam XVIII/Kasuari Papua Barat melalui Bidang Hukum menggelar sosialisasi dengan materi aktualisasi nilai-nilai kepahlawanan kepada mahasiswa STIH Manokwari dan pelajar se-Kabupaten Manokwari.

Kegiatan pemaparan atau sosialisasi materi bidang hukum Kodam Papua Barat itu disampaikan oleh Mayor CHK Leonardo Kunia, SH yang berlangsung di halaman gedung belajar STIH Manokwari, Kamis (8/11).

"Jadi, inilah perintah bapak Panglima melalui Gakum kami diberikan petunjuk mengisi materi nilai-nilai kepahlawanan di kalangan kehidupan kampus," kata Mayor Leonardo.

Dia mengutarakan bahwa terdapat 23 nilai-nilai kepahlawanan bangsa dan pada intinya menyemagati mahasiswa/i dan pelajar mulai dari diri sendiri, lingkungan tempat tinggal dan sampai ke negara.

Dalam kesempatan itu, Leonardo mengatakan bahwa nilai-nilai kepahlawanan ini kembali pada diri sendiri, sebab saat pemateri ini sangat diterima baik oleh mereka, maka diharapkan bisa di aplikasi di kehidupan kampus ke depannya. *


BACA JUGA

Bupati Demas Hadiri Acara Ramah Tamah Wisudawan STIH Manokwari

Rabu, 16 Oktober 2019 | 21:22 WIB

Buka Kegiatan Musorma BEM dan DPM STIH, Ini Pesan Khusus Ketua STIH Manokwari

Senin, 10 Desember 2018 | 17:44 WIB

PMK STIH Manokwari Selamatkan 14 Anak Papua dari Lem Aibon

Jumat, 09 November 2018 | 18:42 WIB

Bupati Resmikan Gedung Mambruk Kampus Merah STIH Manokwari

Jumat, 09 November 2018 | 17:31 WIB

BNN-PB Kampanye Bebas Narkoba di STIH Manokwari, 40 Mahasiswa Tes Urine

Kamis, 08 November 2018 | 14:08 WIB
TERKINI

Harumkan Daerah, Tim Taekwondo Pegunungan Bintang Bawa Pulang 35 Medali dari Papua Open 2025

2 Jam yang lalu

Dua Personel Gugur di Puncak Jaya, Jenazah Telah Dievakuasi Dan Diserahkan Kepada Keluarga Dengan Upacara Militer

2 Jam yang lalu

BI Papua akan Kembali Menggelar Festival Cenderawasih 2025 pada 13 - 15 Juni di Jayapura

6 Jam yang lalu

Indosat Perluas Jaringan di Papua, Perkuat Akses Digital Merata di Indonesia Timur

7 Jam yang lalu

Ekspedisi Rupiah Berdaulat 2025, BI Papua Bawa Uang Tunai Rp14,8 Miliar

23 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com