MENU TUTUP

Januari Hingga Awal Febuari, Polres Kota Ungkap 8 Kasus Narkoba

Jumat, 08 Februari 2019 | 19:32 WIB / Cholid
Januari Hingga Awal Febuari, Polres Kota Ungkap 8 Kasus Narkoba Kapolres Jayapura Kota AKBP Gustav R Urbinas/Cholid

JAYAPURA – Terhitung sejak Januari hingga 8 Febuari 2019, Satuan Reserse Narkoba Polres Jayapura Kota berhasil mengungkap 8 kasus peredaran narkotika di Kota Jayapura.

Hal tersebut diungkapkan Kapolres Jayapura Kota AKBP Gustav R Urbinas ketika di temui di Mapolres Jayapura Kota, Jumat (8/2) siang.

 Kata Gustav dari 8 kasus pengungkapan narkoba di Kota Jayapura oleh Sat Res arkoba pihahnya berhasil menetapkan 12 orang tersangka. “Dari delapan kasus, 12 orang sudah ditetapkan sebagai tersangka dan semuanya warga Negara Indonesia,” jelasnya.

Ia menerangkan dari delapan kasus, barang bukti yang diamankan yakni 95,8 Gram sabu dan 15 butir pil ekstasi, dan 5,626 kilogram ganja kering.

“Kebanyakan kasus yang diungkap untuk awal tahun yakni ganja. Rata-rata ganja yang diungkap merupakan ganja asal PNG sedangkan sabu sendiri berasal dari luar Papua,” jelasnya.

Ia pun menambahkan, untuk saat ini ada delapan kasus lainnya masih dalam proses sidik oleh Satuan reserse Narkoba Polres Jayapura Kota. *


BACA JUGA

Polresta Jayapura Siap Amankan 575 TPS, Kapolresta: Personil Garda Terdepan, Jangan Anggap Remeh

Senin, 25 November 2024 | 22:13 WIB
Pilkada Papua 2024

Ketua DPC Peradi Jayapura Serukan Keluarga Besar Advokat Jangan Golput

Senin, 25 November 2024 | 06:24 WIB

Mari-Yo Dampingi Kaesang Hadiri Kampanye Paslon Jhonda dan JBR -Hadir di Jayapura

Jumat, 22 November 2024 | 21:07 WIB

MARI-YO Peduli Kembali Keruk Saluran Drainase Perum Organda Jayapura

Rabu, 20 November 2024 | 19:42 WIB

Polisi Tetapkan 3 Tersangka, Buntut Ricuh Demo KNPB Tolak Transmigrasi di Jayapura

Selasa, 19 November 2024 | 15:58 WIB
TERKINI

Terjerat Kasus Asusila, HAN Dapat Diberhentikan Sementara dari Pencalonannya di Pilkada Biak Numfor

3 Jam yang lalu

Cagub Matius Fakhiri Pastikan Tidak Ada Serangan Fajar di Pilkada Papua

11 Jam yang lalu

Penangkapan HAN, Komnas HAM Perwakilan Papua Menghormati Proses Hukum

19 Jam yang lalu

Pj Gubernur Tegaskan Papua Tengah Siap Laksanakan Pencoblosan Pilkada Serentak 2024

20 Jam yang lalu

H-1 Pencoblosan, Pemprov Papua Tengah Gelar Doa Bersama Wujudkan Pilkada Damai

20 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com