MENU TUTUP

Berlatar Aktivis, Sofia Maipauw Janji Perjuangkan Hak Dasar Perempuan di DPD RI

Jumat, 29 Maret 2019 | 09:35 WIB / Albert
Berlatar Aktivis, Sofia Maipauw Janji Perjuangkan Hak Dasar Perempuan di DPD RI Sofia Maipauw/Istimwa

MANOKWARI-Calon Dewan Perwakilan Daerah Republik Indonesia asal daerah pemilihan Papua Barat Sofia Maipauw mencalonkan diri karena berjanji  memperjuangkan hak perempuan Papua.

Berlatar belakang aktivis perempuan, Sofia atau yang biasa disapa Popy mengaku bahwa perempuan Papua sudah saatnya memperjuangkan hak-hak perempuan di Jakarta.

"Segudang pengalaman sebagai aktivis perempuan di tanah air dan luar negeri menjadi landasan utama untuk kembali memcalonkan diri, meski pada periode 2009-2014 duduki jabatan Senator" kata Sofia, Rabu (27/3).

Memiliki basis kantong suara di Sorong Raya, Sofia sangat menghargai hak dasar perempuan di Papua Barat, maka keinginan untuk mempejuangkan hak masyarakat khusus perempuan.

Salah satu dari 10 nama calon DPD RI asal Papua Barat itu adalah perempuan, maka ketika dipercaya menjadi senator akan perjuangkan aspirasi perempuan.

Fokus Sofia saat ini adalah membantu pokja perempuan MRP dalam pendampingan untuk tugas pokok mereka dalam memperjuangkan hak dasar perempuan di daerah Papua Barat sesuai tupoksi MRP saat ini.*

 


BACA JUGA

2 Bulan Pimpin Kota Jayapura, ABR - Harus Genjot Selesaikan Program 100 Hari Kerja

Jumat, 09 Mei 2025 | 07:36 WIB

Rekonsiliasi Pasca Konflik Pilkada, Masyarakat Puncak Jaya Siap Gelar Adat Belah Doli

Kamis, 08 Mei 2025 | 17:05 WIB
PSU Pilgub Papua

Ketum Golkar Bahlil Lahadalia: Saya akan turun langsung ke Papua Menangkan Mari-Yo di PSU

Selasa, 06 Mei 2025 | 15:06 WIB

Partai Golkar Gelar Rapimda, Konsolidasi Menangkan Mari-Yo di PSU Pilgub Papua

Senin, 05 Mei 2025 | 15:32 WIB

Jelang Sidang Putusan MK, Aparat Gabungan Intensifkan Patroli dan Razia Alat Perang di Puncak Jaya

Minggu, 04 Mei 2025 | 19:20 WIB
TERKINI

Seorang WNA Diciduk Polisi, Kedapatan Bawa Ganja di Perbatasan RI- PNG

3 Jam yang lalu

Telkomsel dan Pemprov Papua Pegunungan Siap Berkolaborasi Tingkatkan Layanan Akses Internet 4G/LTE

3 Jam yang lalu

Ops Damai Cartenz-2025 Wujudkan Pengamanan Humanis di Papua Lewat Patroli Dialogis Bersama Anak-anak di Kenyam, Nduga

21 Jam yang lalu

Patroli Dialogis Ops Damai Cartenz Sapa Anak-anak di Distrik Kenyam, Nduga

22 Jam yang lalu

2 Bulan Pimpin Kota Jayapura, ABR - Harus Genjot Selesaikan Program 100 Hari Kerja

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com