MENU TUTUP

Tokoh Agama di Jayapura Apresiasi Aparat Keamanan Selama Pemilu Berjalan

Rabu, 08 Mei 2019 | 15:19 WIB / Cholid
Tokoh Agama di Jayapura Apresiasi Aparat Keamanan Selama Pemilu Berjalan Ketua Umum Persekutuan Gereja-Gereja se-Kota Jayapura, Pendeta James Wambrauw/Istimewa

JAYAPURA - Ketua Umum Persekutuan Gereja-Gereja se-Kota Jayapura, Pendeta James Wambrauw mengapresiasi kinerja penyelenggara pemilu dan aparat keamanan dalam menyukseskan pemilu  aman, damai dan transparan.

Mewakili seluruh umat di Kota Jayapura, Pendeta James mengucapkan terima kasih dan apresiasi yang tinggi kepada semua pihak, terlebih kepada Polres Jayapura Kota dan Kodim 1701/Jayapura yang telah mengawasi dan menjaga pelaksanaan Pemilu hingga pleno rekapitulasi suara yang saat masih terus dilakukan.

"Kepada masyarakat di Kota Jayapura, tolong hindari isu provokatif yang menciptakan hoaks dan berdampak pada keamanan kota yang kondusif," ujarnya, beberapa waktu lalu.

Pendeta James juga meminta kepada semua pihak, untuk menunggu keputusan resmi KPU dalam penetapan Presiden dan Wakil Presiden, serta calon legislatif terpilih.

"Jika ada yang keberatan, agar disampaikan sesuai dengan prosedur yang berlaku, mulai dari tingkat Bawaslu sampai dengan kepada Mahkamah Konstitusi. Mari kita jaga dan pelihara Kamtibmas dan keamanan Kota Jayapura," ajaknya. *


BACA JUGA

Mari-Yo Dampingi Kaesang Hadiri Kampanye Paslon Jhonda dan JBR -Hadir di Jayapura

Jumat, 22 November 2024 | 21:07 WIB

MARI-YO Peduli Kembali Keruk Saluran Drainase Perum Organda Jayapura

Rabu, 20 November 2024 | 19:42 WIB

Polisi Tetapkan 3 Tersangka, Buntut Ricuh Demo KNPB Tolak Transmigrasi di Jayapura

Selasa, 19 November 2024 | 15:58 WIB

DR. Pieter Ell: Bawaslu Papua Sudah Putuskan Kasus Pj Walikota, Tidak Puas Silahkan Menempuh Prosedur Hukum Lainnya

Jumat, 15 November 2024 | 08:36 WIB

DR. Pieter Ell: Bawaslu Papua Hentikan Penanganan Laporan Terhadap Walikota Jayapura

Rabu, 13 November 2024 | 11:24 WIB
TERKINI

Kepala Suku Besar Mee Pago Imbau Warga Dukung Kamtibmas dan Sukseskan Pilkada

4 Jam yang lalu

Kampanye Akbar Dominggus Catue -Jumriati Dihadiri Ribuan Warga di Lapangan Merdeka Sarmi

14 Jam yang lalu

Kampanye Akbar Mari-Yo di Lapangan PTC Entrop Dipenuhi Lautan Massa

18 Jam yang lalu

Sengketa Pilgub PBD, Pieter Ell: MA Tolak Kasasi Paslon Onesimus - Ibrahim

23 Jam yang lalu

Wakil Ketua II MRP Imbau Masyarakat Mendukung Suksesnya Pilkada Serentak 2024

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com