MENU TUTUP

Polisi Amankan Arus Mudik dan Balik di Bandara Merauke

Selasa, 24 Desember 2019 | 04:50 WIB / Roberth
Polisi Amankan Arus Mudik dan Balik di Bandara Merauke Situasi jelang Natal dan tahun baru di Bandara Mopah Merauke,  Senin ( 23/12)/Humas Polda

MERAUKE-Kepala Kepolisian Resor Merauke AKBP Ary Purwanto, Sik melalui Kapolsubsektor Bandara Udara Mopah Merauke Ipda Buka Lumban Turuan beserta dengan anggotanya meningkatkan pengamanan terhadap orang dan barang yang meningkat jelang Natal dan tahun baru di Bandara Mopah Merauke,  Senin ( 23/12)

Dikatakan oleh Kapolsubsektor bahwa Poliei dan instansi terkait lainya lebih meningkatkan pengamanan diKawasan Bandar Udara sehingga situasi tetap dalam keadaan aman dan lancar,"ungkapnya.

Berdasarkan data jumlah penumpang tiba dan berangkat Senin (23/12),  penerbangan meningkat sebagai berikut Garuda Indonesia (GA 659), Rute MKQ-DJJ-UPG-CGKpenumpang tiba sebanyak 161 orang dan penumpang berangkat sebanyak 165 orang. Untuk pesawat Batik Air (ID 6161) dengan rute MKQ-UPG-CGK penumpang tiba sebanyak 101 Orang, penumpang berangkat sebanyak 162 orang.

Pesawat Lion Air (JT 797) dengan rute MKQ-DJJ-UPG-CGK penumpang tiba sebanyak 211 orang, penumpang berangkat sebanyak 220 orang dan untuk pesawat Trigana Air dengan rute  MKQ-TMH-DJJ, penumpang tiba sebanyak 33 orang dan penumpang berangkat sebanyak 28 orang.

"Saya harapkan warga masyarakat Merauke yang hendak berangkat agar lebih awal lapornya d an jangan berangkat dalam kondisi dipengaruhi minuman beralkohol,"ungkap Ipda Lumban yang mengaku selama giat penerbangan berjalan, ituasi aman dan terkendali.*


BACA JUGA

Bobol Counter HP, Tiga Pemuda Pesta Miras, ini Kata AKP Alamsyah

Selasa, 01 Juli 2025 | 09:51 WIB

Polisi Intan Jaya Luka Dianiaya OTK, Diduga KKB Terlibat

Senin, 30 Juni 2025 | 06:22 WIB

Menghapus Sekat Lewat Tradisi: Satgas Damai Cartenz Menyatu dalam Kearifan Lokal Papua

Sabtu, 21 Juni 2025 | 18:23 WIB

Gereja GKI Ora Et Labora Dapat Bantuan Material dari Polres Yapen, Pdt. Gerson: Ini Kerja Sama Yang Mulia

Senin, 09 Juni 2025 | 08:34 WIB

Korban Serangan KKB di Wamena Dirujuk ke Jakarta, Polri Imbau Masyarakat Tetap Tenang

Minggu, 01 Juni 2025 | 17:05 WIB
TERKINI

Berkontribusi Dalam Pengembangan Pendidikan dan SDM, Freeport Raih Penghargaan ITB

8 Jam yang lalu

Satgas JPH Papua Perkuat Pengawasan Produk Nonhalal di Lima Titik Retail Kota Jayapura

15 Jam yang lalu

Kloter 31 Gabungan Jemaah Haji Papua, Sulsel dan Sultra Tiba di Tanah Air

15 Jam yang lalu

Operasi Damai Cartenz Sambangi Kampung Walesi: Patroli Terpadu dan Bangun Kepercayaan Warga

15 Jam yang lalu

Kejati Papua Kembali Sita Uang Tunai Rp1,1 Miliar dari Vendor PON XX

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com