MENU TUTUP

Memperingati Hari Gerakan Sejuta Pohon, Polsek Mimika Timur Tanam Puluhan Pohon

Rabu, 15 Januari 2020 | 12:12 WIB / Roberth
Memperingati Hari Gerakan Sejuta Pohon, Polsek Mimika Timur Tanam Puluhan Pohon Anggota Polsek Mimika Timur melaksanakan penanaman pohon dalam rangka memperingati hari gerakan sejuta pohon/Humas Polda Papua

JAYAPURA-Polsek Mimika Timur melaksanakan penanaman pohon dalam rangka memperingati hari gerakan sejuta pohon, kegiatan di pimpin Kapolsek Mimika Timur Iptu Wilston Latuasan dan didampingi Bhayangkari, Rabu (8/1)

Kegiatan ini dilakukan merupakan bentuk kepedulian dan partisipasi dari Kepolisian terhadap alam yang ada di Indonesia, selain itu kegiatan ini merupakan instruksi Kapolri untuk menghijaukan lingkungan. Penanaman pohon tersebut dilakukan sebagai upaya mencegah berbagai bencana alam. Salah satu tujuannya untuk mencegah banjir, tanah longsor, serta mengurangi polusi yang memberikan efek positif bagi manusia.

Kapolsek Mimika Timur Iptu Wilston Latuasan mengatakan bahwa penanaman pohon ini dilakukan guna menjaga ekosistem yang ada selain itu jenis tanaman yang ditanam adalah tanaman buah buahan.

“Kami menanam berupa 20 buah bibit rambutan, kami memilih pohon rambutan selain karna pohonya yang besar dan rindang tanaman tersebut juga mempunyai buah yang manis,”ujarnya.

Kata dia, penanaman ini dilakukan di depan Polsek Mimika Timur dan rencananya akan dilakukan penanaman lainya di beberapa titik yang ada di Kawasan Polsek Mimika Timur, selain itu bibit tanaman juga akan disesuaikan.*


BACA JUGA

Antisipasi Banjir, BWS Papua Kembali Gelar Aksi Bersih Sungai Acai dan Penanaman Pohon

Jumat, 01 Desember 2023 | 11:54 WIB

Tinjau Pelayanan Publik Polresta Jayapura Kota, Srena Mabes Polri Ungkap Hal Ini

Rabu, 29 November 2023 | 19:06 WIB

Ini Tiga Penghargaan yang Diraih Humas Polda Papua di Lomba Divisi Humas Polri

Rabu, 01 November 2023 | 13:21 WIB

Dit Res Narkoba Polda Papua Kembali Ungkap Kasus Ganja dengan Pelaku Warga PNG

Kamis, 10 Agustus 2023 | 17:46 WIB

Dit Res Narkoba Polda Papua Tangkap Warga PNG Bawa Ganja 9 Kg

Jumat, 28 Juli 2023 | 06:44 WIB
TERKINI

Kampanye Akbar Mari-Yo di Lapangan PTC Entrop Dipenuhi Lautan Massa

11 Jam yang lalu

Sengketa Pilgub PBD, Pieter Ell: MA Tolak Kasasi Paslon Onesimus - Ibrahim

16 Jam yang lalu

Wakil Ketua II MRP Imbau Masyarakat Mendukung Suksesnya Pilkada Serentak 2024

23 Jam yang lalu

Mari Kita Jaga Kedamaian Pilkada Serentak 2024

23 Jam yang lalu

Mari-Yo Dampingi Kaesang Hadiri Kampanye Paslon Jhonda dan JBR -Hadir di Jayapura

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com