MENU TUTUP

Darurat Virus Corona, Papua Barat Saat Ini Siaga

Selasa, 17 Maret 2020 | 13:52 WIB / Albert
Darurat Virus Corona,  Papua Barat Saat Ini Siaga Gubernur Papua Barat Dominggus Mandacan sampaikan pernyataan pers kepada wartawan tentang siaga virus corona/Albert

MANOKWARIwartaplus.com - Provinsi Papua Barat saat ini berstatus Siaga Darurat Virus Corona. Hal ini ditegaskan Gubernur Papua Barat, Dominggus Mandacan dalam konferensi pers, Senin (16/3).

Gubernur menyatakan bahwa daerah Papua Barat masuk dalam status siaga darurat virus corona, karena penyebarannya yang begitu cepat menjangkau daerah daerah di Indonesia.

Berdasarkan rilis Kementerian Kesehatan terdapat 8 Provinsi yang sudah terjangkit virus corona atau covid-19

Oleh karena itu agar terhindar dari covid-19 tersebut, Gubernur menyatakan pemerintah Papua Barat berada diposisi siaga darurat. Meski begitu, selaku Gubernur dirinya meminta masyarakat tidak panik, tetapi harus waspada. 

Dominggus Mandacan menjelaskan, dampak dari covid-19 ini menyebabkan jatuhnya korban jiwa di hampir seluruh belahan dunia. Tak hanya korban jiwa, tetapi berdampak pada psikologis masyarakat.

Bupati menambahkan, pihak pemerintah akan membuka posko tanggap darurat untuk tingkat koordinasi lintas sektor bertempat di Swissbe Hotel Manokwari.*

 


BACA JUGA

Sebanyak 9.300 Personil Polda Papua Diturunkan untuk Mengamankan Aksi Unjuk Rasa di Kota Jayapura

Minggu, 31 Agustus 2025 | 20:12 WIB

Rumah Kediaman Gubernur Papua Barat Daya di Teror

Rabu, 27 Agustus 2025 | 13:39 WIB

Polda PBD Turunkan Ratusan Personel Amankan Situasi Kota Sorong

Rabu, 27 Agustus 2025 | 12:43 WIB

Terlilit Utang Karena Judi Online, Oknum Brimob Nekat Bobol Toko Emas di Manokwari

Selasa, 22 Juli 2025 | 14:24 WIB
Kontrol Sosial Untuk Penyelamatan Ekosistem

Langkah Hukum Terhadap Perusahaan Tambang di Raja Ampat

Minggu, 08 Juni 2025 | 21:20 WIB
TERKINI

Membangun Kedekatan, Personel Satgas Ops Damai Cartenz Berbagi Kebersamaan dengan Masyarakat Sinak

7 Jam yang lalu

Satgas Ops Damai Cartenz Pererat Hubungan dengan Warga Sinak Lewat Momen Kebersamaan

7 Jam yang lalu

Upaya Bunuh Diri Seorang Wanita di Jayapura Berhasil Digagalkan Polisi

10 Jam yang lalu

Gubernur Papua Copot Direktur RSUD Dok II Usai Sidak Temukan Manajemen Semrawut

13 Jam yang lalu

Pemkab Puncak Jaya Gencarkan Edukasi Lingkungan, Plh Sekda: Alam Adalah Rumah Kita Bersama

14 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com