MENU TUTUP

Polda Papua Ungkap Belasan Kasus Narkotika Bernilai Ratusan Juta

Selasa, 15 September 2020 | 20:00 WIB / Cholid
Polda Papua Ungkap Belasan Kasus Narkotika Bernilai Ratusan Juta Para tersangka yang terjerat kasus narkotika/Istimewa

JAYAPURA,wartaplus.com - Dalam kurun waktu dua bulan belakangan ini, anggota Direktorat Narkoba Polda Papua berhasil mengungkap belasan kasus penyalahgunaan dan peredaran gelap di Papua, dan mengamankan barang bukti bernilai Ratusan juta. Hal itu diungkapkan Dir Narkoba Polda Papua Kombes Pol. Totok Triwibowo SIK, MH, Selasa (15/9) pagi. Menurut Dir Narkoba, barang bukti yang diamankan dari tangan 16 orang tersangka yakni 7,1 kg ganja kering asal PNG dan 141, 14 gram sabu.

"Ini hasil pengungkapan di dua daerah yakni Jayapura dan Timika. Untuk diketahui barang bukti sudah kami musnahkan dengan berita acara beberapa instansi seperti BNN dan Kejaksaan," cetusnya. Ia pun menjelaskan 1 dari 16 orang tersangka yang ditangkap satu diantaranya merupakan warga negara asing asal PNG.

"Sabu dua tersangka yakni A dan H, sementara ganja 14 tersangka IA, JW, BK, GY, WK, AK, YP, NB, RK, FY, SN, YN, AB dan warga negara PNG  HS," terangnya.*

 


BACA JUGA

Senyum di Pantai Hecnuk, Harapan Damai di Muara Tami

Minggu, 18 Mei 2025 | 18:17 WIB

Dari Pantai Hecnuk ke Muara Tami, Satgas Humas Ops Damai Cartenz-2025 Tunjukkan Wajah Humanis Polri

Minggu, 18 Mei 2025 | 17:58 WIB

Dua Personel Gugur di Puncak Jaya, Jenazah Telah Dievakuasi Dan Diserahkan Kepada Keluarga Dengan Upacara Militer

Sabtu, 17 Mei 2025 | 12:10 WIB

BI Papua akan Kembali Menggelar Festival Cenderawasih 2025 pada 13 - 15 Juni di Jayapura

Sabtu, 17 Mei 2025 | 08:11 WIB

Indosat Perluas Jaringan di Papua, Perkuat Akses Digital Merata di Indonesia Timur

Sabtu, 17 Mei 2025 | 07:31 WIB
TERKINI

Sertijab Dandim 1701/Jayapura dari Kolonel Inf Henry Widodo kepada Letkol Inf Taufik Hidayat

14 Jam yang lalu

Senyum di Pantai Hecnuk, Harapan Damai di Muara Tami

14 Jam yang lalu

Dari Pantai Hecnuk ke Muara Tami, Satgas Humas Ops Damai Cartenz-2025 Tunjukkan Wajah Humanis Polri

15 Jam yang lalu

Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Lumpuhkan Dua KKB Pelaku Pembunuhan Josep Agus Lepa

21 Jam yang lalu

Syukuran HUT ke-62 Kodam Cenderawasih Digelar Sederhana Namun Meriah

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com