MENU TUTUP

Pangan Lokal Papua Barat Berlimpah Dimasa Covid-19

Selasa, 20 Oktober 2020 | 16:25 WIB / Alberth
Pangan Lokal Papua Barat Berlimpah Dimasa Covid-19 Kepala Dinas Hortikultura dan Perkebunan Provinsi Papua Barat Yacob S. Fonataba, SP.,MSI/Istimewa

MANOKWARI,wartaplus.com-  Pandemi Covid-19 sangat merongrong kesehatan masyarakat di Provinsi Papua Barat. Di samping itu roda perekonomian juga sangat menganggu masyarakat. 

Untuk menekan laju perekonomian di Papua Barat, maka pemerintah Provinsi Papua Barat melalui Dinas Hortikultura dan Perkebunan Provinsi Papua Barat terus mendorong agar kebutuhan pangan lokal masyarakat tetap terpenuhi. 

Kepala Dinas Hortikultura dan Perkebunan Provinsi Papua Barat Yacob S. Fonataba, SP.,MSI mengatakan, ditengah pandemi covid, namun ketersedian pangan lokal di kabupaten, kota se Papua Barat memenuhi kebutuhan masyarakat lokal. 

Tidak hanya itu, kata Fonataba, pangan lokal berlimpah setelah masyarakat berlomba-lomba membuka kebun untuk menaman pangan lokal. Bahkan pangan lokal yang ditanam masyarakat sudah mendominasi pasaran, sehingga kebutuhan pangan lokal sangat cukup ditengah masa pandemi Covid-19 ini. 

“Masyarakat di Kabupaten, Kota Papua Barat tidak susa mendapat pangan lokal dimasa pandemi Covid-19”kata Fonataba, Selasa, di Manokwari. 

Lebih lanjut, dia menambahkan, saat ini terpantau di kabupaten Manokwari terlihat pasar mendadak menjamur. Itu artinya pangan lokal berlimpah ditengah masyarakat. 

Untuk meningkatkan pangan lokal, tambah Fonataba, dinas hortikultura dan perkebunan Papua Barat sudah menyediakan bantuan yang kemudian akan membantu petani di Papua Barat agar terus meningkatkan pangan lokal.*


BACA JUGA

Kadisnakertrans Papua Barat Tersangka Korupsi Dana Tambahan Penghasilan Pegawai

Sabtu, 02 Maret 2024 | 07:58 WIB

Partai Golkar Dirugikan, Christian Yan Warinussy Diminta Klarifikasi Pernyataan Yang Menyesatkan

Rabu, 21 Februari 2024 | 17:05 WIB
Semoga Pemilu Aman

Pertamakalinya Paulus Waterpauw Gunakan Hak Pilihnya

Rabu, 14 Februari 2024 | 12:35 WIB

Markas KST Manfred Fatem di Maybrat Digrebek, Dua Pemasok Logistik Ditangkap

Minggu, 28 Januari 2024 | 07:38 WIB

Mewaspadai Peningkatan Kasus COVID-19

Senin, 11 Desember 2023 | 07:46 WIB
TERKINI

Yumiron : Mahasiswa Harus Berikan Contoh Dalam Menjaga Kamtibmas

4 Jam yang lalu

Tryout UTBK SNBT 2024 Ilmupedia dan Ruangguru, Kerjasama Telkomsel dan Kuncie untuk Pelajar Papua

5 Jam yang lalu

Satu Anggota OPM Penyerang Posramil Kisor Maybrat Menyerahkan Diri

7 Jam yang lalu

Ribka Haluk Berikan Pujian Khofifah Parawansa yang Terima Penghargaan Satyalancana dari Presiden

22 Jam yang lalu

Menuju Papua Satu, Ini Catatan Sejarah Paulus Waterpauw

22 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com