MENU TUTUP
Video Kebakaran dan Ledakan

Kebakaran Terjadi Pada Fasilitas Pemisahan Gas Bersih di Smelter Gresik PT Freeport Indonesia

Selasa, 15 Oktober 2024 | 07:47 WIB / Roberth
Kebakaran Terjadi Pada Fasilitas Pemisahan Gas Bersih di Smelter Gresik PT Freeport Indonesia Kebakaran yang terjadi pada Senin (14/10/2024) sekitar pukul 17.45 WIB di Fasilitas Pemisahan Gas Bersih atau Gas Cleaning Plant di Smelter PT Freeport Indonesia/Istimewa

JAKARTA,wartaplus.com - Kebakaran yang terjadi pada Senin (14/10/2024) sekitar pukul 17.45 WIB di Fasilitas Pemisahan Gas Bersih atau Gas Cleaning Plant di Smelter PT Freeport Indonesia telah berhasil dipadamkan pada malam hari. Vice President Corporate Communications PT Freeport IndonesiaKatri Krisnati dalam rilisnya, Selasa (15/10/2024) pagi. Tragedi kebakaran tepatnya bukan di pabrik asam sulfat smelter seperti yang diberitakan sebelumnya.

https://m.wartaplus.com/read/18725/Pabrik-Asam-Sulfat-Smelter-PTFI-di-Gresik-Terbakar

 

Dikatakan, seluruh karyawan telah dipastikan aman, dan tidak ada cedera yang dilaporkan. Keselamatan karyawan tetap menjadi prioritas utama kami.

Dikatakan, PTFI akan melakukan asesmen kerusakan dan evaluasi penyebab utama kejadian ini. Kami juga akan mengevaluasi dampak terhadap rencana peningkatan kapasitas operasi.

"Terima kasih kepada lembaga pemerintah nasional dan daerah, perusahaan, media, serta semua pihak yang telah mendukung upaya penanggulangan kebakaran,"ujarnya.

 


BACA JUGA

Nikson Hesegem: Mari Kita Implementasikan Papua Tanah Damai di Pilkada 2024

Jumat, 18 Oktober 2024 | 07:19 WIB

Resmikan Posko Relawan RHP, Mari-Yo Promosikan Kartu Mace Kasih Jalan

Jumat, 18 Oktober 2024 | 06:54 WIB

PSBS Biak vs Semen Padang : Dua Pelatih Incar Kemenangan Perdana di Liga 1

Jumat, 18 Oktober 2024 | 04:19 WIB

Kantor Staf Presiden: Prabowo-Gibran Beri Perhatian ke Indonesia Timur

Kamis, 17 Oktober 2024 | 10:52 WIB

Setelah Organda, Mari-YO Kembali Kirim Excavator Bersihkan Kali Belakang Pasar Youtefa.

Kamis, 17 Oktober 2024 | 09:36 WIB
TERKINI
.

Pemkab Jayapura Minta 139 Kepala Kampung Jadi Pelopor Kamtibmas

7 Jam yang lalu

Nikson Hesegem: Mari Kita Implementasikan Papua Tanah Damai di Pilkada 2024

8 Jam yang lalu

Resmikan Posko Relawan RHP, Mari-Yo Promosikan Kartu Mace Kasih Jalan

8 Jam yang lalu

PSBS Biak vs Semen Padang : Dua Pelatih Incar Kemenangan Perdana di Liga 1

11 Jam yang lalu

Kantor Staf Presiden: Prabowo-Gibran Beri Perhatian ke Indonesia Timur

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com