MENU TUTUP

Polisi Kembali Periksa S, Anggota DPRD Kota Jayapura Diduga Terkait OTT Panwasdis

Rabu, 12 Juni 2019 | 08:09 WIB / Cholid
Polisi Kembali Periksa S, Anggota DPRD Kota Jayapura Diduga Terkait OTT Panwasdis Saksi S, anggota DPRD yang diduga terlibat kasus OTT dua Pandis saat diperiksa penyidik Sat Reskrim Polres Jayapura Kota/Humas

JAYAPURA – Saksi S, anggota DPRD Kota Jayapura yang diduga terlibat dalam kasus OTT dua Panwas Distrik Jayapura Selatan beberapa waktu lalu, kembali menjalani pemeriksaan kedua kalinya oleh penyidik Sat Reskrim Polres Jayapura Kota, Selasa (11/3) siang.

Kasubag Humas Polres Jayapura Kota Iptu Jahja Rumra mengungkapkan S didampingi kuasa hukumnya dimintai keterangan sebagai saksi di ruang penyidik sejak pukul 10.00 WIT sampai dengan pukul 11.30 WIT dengan tiga pertanyaan.

"Ini sudah kedua kalinya S diperiksa sebagai saksi terkait dengan kasus OTT yang menjerat IW dan VR. Ada sekitar dua sampai tiga pertanyaan seputar kasus itu," ungkapnya saat ditemui di Mapolres Jayapura Kota, Selasa (11/6) siang.

Pemanggilan yang kedua ini, kata Jahja tidak lain untuk melengkapi proses penyidikan dan penyelidikan oleh penyidik dalam kasus operasi tangkap tangan (OTT).

Disinggung terkait pernyataan kuasa hukum S yang menganggap kasus tersebut tidak cukup bukti dan meminta untuk dihentikan, kata Jahja, silakan saja untuk berbicara yang jelas penyidik masih bekerja dengan alat bukti yang ada. *


BACA JUGA

Bobol Counter HP, Tiga Pemuda Pesta Miras, ini Kata AKP Alamsyah

Selasa, 01 Juli 2025 | 09:51 WIB

Polisi Intan Jaya Luka Dianiaya OTK, Diduga KKB Terlibat

Senin, 30 Juni 2025 | 06:22 WIB

Gereja GKI Ora Et Labora Dapat Bantuan Material dari Polres Yapen, Pdt. Gerson: Ini Kerja Sama Yang Mulia

Senin, 09 Juni 2025 | 08:34 WIB

Korban Serangan KKB di Wamena Dirujuk ke Jakarta, Polri Imbau Masyarakat Tetap Tenang

Minggu, 01 Juni 2025 | 17:05 WIB

Seorang Anggota Polri Korban Aksi Penyerangan KKB di Wamena Dirujuk ke RS Bhayangkara Kramat Jati

Minggu, 01 Juni 2025 | 14:03 WIB
TERKINI

Penegakan Hukum di Intan Jaya, Satu Anggota KKB Tewas dalam Kontak Tembak Dengan Satgas Ops Damai Cartenz 

14 Jam yang lalu

Terduga Pelaku Pembunuhan Seorang Guru dan juga Pemilik Usaha Laundry di Jayapura, Berhasil Ditangkap

17 Jam yang lalu

Pembunuhan Warga Sipil di Dekai, Satgas Ops Damai Cartenz: Diduga Dilakukan KKB

18 Jam yang lalu

Berkontribusi Dalam Pengembangan Pendidikan dan SDM, Freeport Raih Penghargaan ITB

1 Hari yang lalu

Satgas JPH Papua Perkuat Pengawasan Produk Nonhalal di Lima Titik Retail Kota Jayapura

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com