MENU TUTUP

Penerbangan Rute Pegunungan Papua Diminta Turut Memantau Keberadaan Helikopter MI-17

Sabtu, 20 Juli 2019 | 07:13 WIB / Andi Riri
Penerbangan Rute Pegunungan Papua Diminta Turut Memantau Keberadaan Helikopter MI-17 Suasana Coffe Morning stake holder penerbangan wilayah bandara Sentani Jayapura di Base Ops Lanud Silas Papare, Jumat (19/7)/Andi Riri

JAYAPURA - Seluruh penerbangan yang mengambil rute wilayah pegunungan Papua baik penerbangan swasta maupun penerbangan missionaris, khususnya ke Oksibil, Kabupaten Pegunungan Bintang 

diminta untuk turut serta memantau keberadaan helikopter MI-17 milik penerbangan angkatan darat yang hilang kontak sejak 28 Juni 2019 lalu

Hal ini disampaikan Danlanud Silas Papare, Marsma TNI Tribowo Budi Santoso dalam acara Coffe Morning Stake Holder Penerbangan Wilayah Bandara Sentani, di pangkalan Lanud Silas Papare, Jumat (19/7).

"Untuk teman yang beroperasi penerbangan ke wilayah Oksibil, supaya memasuki hari ke 21 atau 22 pencarian, agar teman teman ikut lebih peduli. Seperti penerbangan MAF, Yajasi, atau Demonim, mungkin saat terbang bisa turut serta memantau khususnya cuaca cerah. Karena pesawat mereka relatif kecil, tentunya bisa melihat terbang mendekat ke perbukitan juga," pinta Tribowo

Memasuki hari ke 22, Tim SAR Gabungan masih terus melakukan pencarian baik melalui udara maupun darat. Pencarian dilakukan masih di kawasan  yang diduga dilalui oleh helikopter naas tersebut

Helikopter MI-17 dengan nomor registrasi HA-5138 ini mengangkut 12 orang terdiri dari tujuh kru dan 5 personil Satgas Yonif 725/Wrg yang baru melakukan pergantian tugas pengamanan perbatasan

Tribowo menegaskan tidak ada batas waktu pencarian untuk helikopter yang hilang ini.

 

 

 

 


BACA JUGA

Jalin Silaturahmi, Danlanud SPR Gelar Coffee Morning Bersama Awak Media

Kamis, 30 November 2023 | 12:50 WIB

60 Penembak TNI AU Berkompetisi di Ajang Kasau Cup 2022 yang Digelar Lanud SPR

Selasa, 17 Mei 2022 | 17:11 WIB

Panglima TNI Serahkan Bantuan Tabung Oksigen dan Alkes Kepada Masyarakat Papua

Kamis, 22 Juli 2021 | 11:30 WIB

Satgas Gugus Covid-19 Papua Terima 6,7 Ton APD Dari Kementerian Kesehatan

Sabtu, 11 April 2020 | 19:45 WIB

Sebanyak 2,3 Ton Bantuan Alkes Covid-19 Tiba di Jayapura

Senin, 30 Maret 2020 | 14:23 WIB
TERKINI

Kampanye Akbar Mari-Yo di Lapangan PTC Entrop Dipenuhi Lautan Massa

1 Jam yang lalu

Sengketa Pilgub PBD, Pieter Ell: MA Tolak Kasasi Paslon Onesimus - Ibrahim

6 Jam yang lalu

Wakil Ketua II MRP Imbau Masyarakat Mendukung Suksesnya Pilkada Serentak 2024

13 Jam yang lalu

Mari Kita Jaga Kedamaian Pilkada Serentak 2024

13 Jam yang lalu

Mari-Yo Dampingi Kaesang Hadiri Kampanye Paslon Jhonda dan JBR -Hadir di Jayapura

20 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com