MENU TUTUP

Anggota Koramil Gerebek Tempat Pembuatan Miras

Jumat, 04 Oktober 2019 | 18:04 WIB / Ola
Anggota Koramil Gerebek Tempat Pembuatan Miras Tempat penyulingan miras lokal jenis Cap Tikus (CT), didalam hutan kampung Juplio Distrik Mayamuk Kabupaten Sorong provinsi Papua barat, Jumat (4/10)/Ola

SORONG-Berdasarkan laporan dari masyarakat, personel gabungan Koramil 1802- Salawati dan anggota Unit Intel Kodim 1802/ Sorong dipimpin oleh Pelda Sutarno selaku Danpos Distrik mayamuk Koramil 1802-/03 Salawati menggerebek tempat penyulingan miras lokal jenis Cap Tikus (CT), didalam hutan kampung Juplio Distrik Mayamuk Kabupaten Sorong provinsi Papua barat, Jumat (4/10).

Saat melakukan penggerebekan tersebut personil gabungan menuju satu pondok yang diduga sebagai tempat pembuatan atau penyulingan miras lokal jenis Cap Tikus tersebut.

Didalam pondok ditemukan 50 liter Miras lokal jenis cap tikus yang sudah diolah dan siap dijual. 6 buah Drum bahan baku miras lokal cap tikus dari enau.

1 Buah tempat penyulingan miras lokal jenis Cap Tikus. 2 buah bambu penyulingan dengan panjang kurang lebih 20 meter. 20 meter plastik penyulingan, 10 liter Minyak tanah dan 2 buah terpal.

Mengetahui adanya tempat tersebut, personil gabungan kemudian memusnahkan barang bukti tersebut dengan cara dibakar.
Saat penggerebekan pemilik pembuatan miras jenis Cap Tikus tidak berada di tempat.*


BACA JUGA

Pemusnahan Miras di Puncak Jaya, Wabup Mus Kogoya: Pengedar akan Dipulangkan!

Selasa, 14 Oktober 2025 | 10:23 WIB

Bupati Puncak Jaya Turun Tangan, Beri Peringatan Keras Pengedar Miras

Jumat, 26 September 2025 | 10:19 WIB

Rumah Kediaman Gubernur Papua Barat Daya di Teror

Rabu, 27 Agustus 2025 | 13:39 WIB

Polda PBD Turunkan Ratusan Personel Amankan Situasi Kota Sorong

Rabu, 27 Agustus 2025 | 12:43 WIB

Terlilit Utang Karena Judi Online, Oknum Brimob Nekat Bobol Toko Emas di Manokwari

Selasa, 22 Juli 2025 | 14:24 WIB
TERKINI

Kompol Dian Novita Pietersz Ukir Sejarah Sebagai Polwan Pertama Berprestasi di Sesko AD

11 Menit yang lalu

Cegah Stunting Sejak Dini, TP PKK Puncak Jaya Gelar Penyuluhan Gizi dan Kesehatan di Karubate

5 Jam yang lalu

Membangun Kedekatan, Personel Satgas Ops Damai Cartenz Berbagi Kebersamaan dengan Masyarakat Sinak

23 Jam yang lalu

Satgas Ops Damai Cartenz Pererat Hubungan dengan Warga Sinak Lewat Momen Kebersamaan

23 Jam yang lalu

Upaya Bunuh Diri Seorang Wanita di Jayapura Berhasil Digagalkan Polisi

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com