MENU TUTUP

Siapa Pelaku Teror Penembakan di Intan Jaya, Ini Kata Jubir TPNPB-OPM

Kamis, 08 Oktober 2020 | 08:09 WIB / Cholid
Siapa Pelaku Teror Penembakan di Intan Jaya, Ini Kata Jubir TPNPB-OPM Juru bicara Komnas TPNPB-OPM, Sebby Sambom/Istimewa

JAYAPURA,wartaplus.com – Juru Bicara Komando Nasional (Komnas) Tentara Pembebasan Nasional Papua Barat (TPNPB) Organisasi Papua Merdeka (OPM) Sebby Sambom kepada wartaplus.com, Kamis (8/10) membantah aksi penembakan yang terjadi akibat aksi Kelompok Kriminal Bersenjata.

“Sebutan KKB yang disebutkan kepada kami bukan hal baru dan itu hal biasa dalam perjuangan, dan saya tegaskan aksi itu bukan dilakukan TPNPB-OPM. Dari dulu rakyat Papua tau pendeta, pastor atau pekerja gereja sangat dihormati. Itu bukan kami penembaknya oknum anggota TNI,”tegasnya.

Ditegaskannya, penembakan pendeta Yeremia Zanambani, Agustinus Duwitau di Intan Jaya dan Yulius Wetipo  yang merupakan karyawan PT Dolarosa di Nduga. “Itu dari mereka yang lakukan penembakan,”ujar Sebby Sambom yang mengaku telah menerima info dari Intan Jaya dari anggotoa TPNPB-OPM.*

 


BACA JUGA

KKB Tembak Mati Seorang Warga Sipil di Kali Wabu Intan Jaya

Selasa, 05 November 2024 | 15:11 WIB

Koalisi Advokasi Papua: Teror Bom ke Redaksi Jubi Ancaman Serius Bagi Kebebasan Pers dan Demokrasi

Selasa, 22 Oktober 2024 | 14:50 WIB

Mari-YO Kecam Keras Aksi Teror Bom Molotov ke Kantor Media Jubi

Rabu, 16 Oktober 2024 | 12:17 WIB

Kantor Redaksi Jubi Papua Dilempari Bom Molotov, 2 Mobil Terbakar

Rabu, 16 Oktober 2024 | 08:42 WIB

Lanny-Nduga Sepakat Damai Untuk Ciptakan Suasana Aman Dan Nyaman di Papua Pegunungan

Minggu, 06 Oktober 2024 | 12:38 WIB
TERKINI
Ketua Dewan Adat Mamberamo Raya

KPU dan Bawaslu Netral Jamin Hak Pilih Masyarakat

46 Menit yang lalu

Tokoh Pemuda Ilwayab Ajak Masyarakat  Menjaga Keamanan Pilkada 2024

50 Menit yang lalu
Sukseskan Pilkada 2024

Siapapun Pemenang Pilkada Dialah Pilihan Rakyat

55 Menit yang lalu
Kepala Suku Kamoro, Marianus Maknapeiku

Jangan Ada Provokasi Hindari Gesekan Sosial di Pilkada 2024

6 Jam yang lalu

Datang ke TPS Memberi Suara Dengan Suka Cita, Pdt Mauri: Sukseskan Pilkada Damai

6 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com