MENU TUTUP

Dua Pelaku Pembunuh Anggota TNI di Yahukimo Berinisial AY dan TM

Kamis, 20 Mei 2021 | 13:58 WIB / Andy
Dua Pelaku Pembunuh Anggota TNI di Yahukimo Berinisial AY dan TM Olah TKP yang dilakukan anggota Polres Yahukimo dan TNI/Istimewa

YAHUKIMO,wartaplus.com - Satuan Reskrim Polres Yahukimo, telah mengantongi identitas pelaku pembunuhan dua anggota TNI di Distrik Dekai, Kabupaten Yahukimo, Selasa 18 Mei 2021 lalu, Polisi juga telah melakukan olah tempat kejadian perkara bersama TNI dan Pemerintah  setempat.

"Kami telah melakukan olah TKO, bersama TNI dan juga pemerintah,  serta memintai keterangan sejumlah orang, saat ini kami  telah mengantongi identitas pelaku pembunuhan dua anggota TNI di Yahukimo," ujar Kapolres Yahukimo, AKBP. Deny Herdiana di sela-sela olah  TKP, Kamis (21/5/2021).

"Polres yahukimo telah mengantongi identitas pelaku pembunuhan dan memeriksa 5 saksi yang berada di lokasi kejadian, TNI-Polri masih terus melakukan pengejaran kepada pelaku yang di duga melarikan diri ke arah hutan," ungkapnya. Dari info yang diperoleh wartaplus.com pembunuhan itu dilakukan AY dan TM.


BACA JUGA

Bupati Yahukimo Ajukan PK Kedua Terkait Kasus Dualisme Kepala Kampung, Imbau Warga Tetap Tenang

Senin, 13 Oktober 2025 | 21:40 WIB

Kabid Humas Polda Papua Hadiri Ibadah Berpulangnya Melani Wamea, Guru Korban Kekerasan di Yahukimo

Senin, 13 Oktober 2025 | 20:57 WIB

Seorang Guru Wanita Meninggal Dunia Diserang OTK di Yahukimo

Sabtu, 11 Oktober 2025 | 17:39 WIB

Satgas Operasi Damai Cartenz Evakuasi Dua Warga Korban Pembunuhan di Yahukimo

Jumat, 26 September 2025 | 14:08 WIB

Ini Identitas Lima Pendulang yang Dikabarkan Tewas dalam Penyerangan KKB Yahukimo

Rabu, 24 September 2025 | 19:26 WIB
TERKINI

Gubernur Mathius Fakhiri: Satu Pekan Kepemimpinan Penuh Cinta, Satu Bahasa Kasih untuk Seluruh Masyarakat Papua

3 Jam yang lalu

Satgas Ops Damai Cartenz Beserta Polres Yahukimo Evakuasi Korban Penganiayaan di Yahukimo, Diduga Ulah Simpatisan KKB

3 Jam yang lalu

Satgas Ops Damai Cartenz Pererat Hubungan dengan Mitra Media di Timika Lewat Silaturahmi Tatap Muka

11 Jam yang lalu

Tokoh Pemuda Tanah Tabi Ajak Generasi Muda Dukung Upaya Damai dan Penegakan Hukum di Papua

11 Jam yang lalu

Mika Sapan Pimpinan PORSEROSI Provinsi Papua

22 Jam yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com