MENU TUTUP

Waspada! Gereja Santa Anna Duren Sawit Terancam di Bom

Senin, 14 Mei 2018 | 15:17 WIB / rmol
Waspada! Gereja Santa Anna Duren Sawit Terancam di Bom Net

WARTAPLUS - Gereja Santa Anna, Duren Sawit, Jakarta Timur dikabarkan diancam bom, Senin, 14 Mei 2018. Kepolisian tengah melakukan pemeriksaan di lokasi.

Kapolsek Duren Sawit Komisaris Polisi Simatupang mengemukakan, pihaknya sedang melakukan pemeriksaan di lokasi. "Saya lagi di TKP. Belum bisa kasih keterangan. Lagi didalami dulu," ujarnya saat, Senin, 14 Mei 2018.

Ledakan bom pernah melanda Gereja Santa Anna, Jalan Laut Arafuru Blok A7/7, Duren Sawit, Jakarta Timur pada 22 Juli 2001. Pada saat hampir bersamaan, bom meledak di lapangan parkir Gereja Huria Kristen Batak Protestan (HKBP) Jatiwaringin.

Sebelumnya, teror bom tengah melanda beberapa lokasi di Jawa Timur. Ledakan bom terjadi di tiga gereja di Surabaya, Jawa Timur, Minggu, 13 Mei 2018. Kemudian, ledakan bom terjadi lagi di depan Markas Polrestabes Surabaya, Jawa Timur, Senin pagi, 14 Mei 2018. [net]


BACA JUGA

Jaksa Lakukan Eksekusi Putusan PN Jayapura Terkait Kasus Pemilu 2024

Jumat, 26 April 2024 | 13:27 WIB

Kepala Suku: KKB Merugikan Banyak Pihak, TNI Polri Tolong Berikan Bertindak Tegas

Minggu, 21 April 2024 | 14:59 WIB

Satu Personil Polres Yahukimo Tewas Diserang OTK, Tiga Orang Diamankan

Selasa, 16 April 2024 | 18:58 WIB

Sekda Kabupaten Keerom jadi Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Dana Bansos Rp18,2 Miliar

Senin, 15 April 2024 | 19:57 WIB

Pj Gubernur Papua Tengah dan Forkopimda Merespon Cepat Kasus Rudapaksa di Nabire, Bantah Ada Pembiaran

Rabu, 10 April 2024 | 08:51 WIB
TERKINI

MURI : Pembentangan Bendera Merah Putih Sepanjang 10 Km di Kota Jayapura Raih Rekor Dunia

1 Jam yang lalu

Kukuhkan Organisasi Keagamaan, Pj Bupati: Harus Berinovasi Angkat Nama Baik Puncak Jaya

1 Jam yang lalu

Kapolda Sebut Tidak Ada Aksi Demo di Peringatan Hari Buruh Internasional di Papua

19 Jam yang lalu

KKB Berulah di Intan Jaya, Bakar Sekolah Negeri Pogapa

1 Hari yang lalu

Pemda Puncak Jaya Gelar Halal Bihalal, Pererat Silaturahmi dan Hubungan Harmonis Antar Umat Beragama

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com