MENU TUTUP
Semoga Pemilu Aman

Pertamakalinya Paulus Waterpauw Gunakan Hak Pilihnya

Rabu, 14 Februari 2024 | 12:35 WIB / Roberth
Pertamakalinya Paulus Waterpauw Gunakan Hak Pilihnya Ketua DPD Golkar Papua Barat, Komjen Pol (Purn), Drs. Paulus Waterpauw. M. Si bersama isteri, Roma Megawanty. P. S. Kom. M. Si/Istimewa

MANOKWARI,wartaplus.com - Ketua DPD Golkar Papua Barat, Komjen Pol (Purn), Drs. Paulus Waterpauw. M. Si bersama isteri, Roma Megawanty. P. S. Kom. M. Si, yang juga calon anggota DPR RI  daerah pemilihan Papua Barat melakukan pencoblosan di TPS 018, Kelurahan Manokwari Barat, Kecamatan Manokwari Barat, Kabupaten Manokwari,  Rabu ( 14/2/2024).

Pantauan di lapangan, Waterpauw bersama isteri  datang ke TPS  sekitar pukul 12.30 WIT, dan melakukan proses resgistrasi seperti pemilih lainnya dan langsung menuju ke bilik suara kemudian melakukan pencoblosan.

Ini adalah kali pertama Waterpauw melakukan pencoblosan sebagai warga sipil, setelah 38 tahun berkarir di Kepolisian serta ASN  yang mengakhiri pengabdiannya sebagai Penjabat Gubernur Papua Barat.

"ini adalah pertama kali  saya melaksanakan hak sebagai warga negara yang juga ikut memilih, karena ini baru pertama, rasanya ada bercampur haru dan semangat, semoga pemilunya sukses, kita pilih Prabowo-Gibran, " ujar Waterpauw. Usai memberikan hak suaranya Waterpauw dan isteri Roma Megawanty kemudian meningalkan lebih TPS. 


BACA JUGA

Diduga Ada Premanisme di SMK Kehutanan Manokwari, Pelajar Diikat Lalu Dihajar

Sabtu, 15 Maret 2025 | 08:07 WIB

Kodam Kasuari Sebut Program MBG Sudah Menyasar 24 Ribu pelajar

Sabtu, 01 Maret 2025 | 21:26 WIB

DKPP Kaimana petakan kawasan zona sayur dukung program MBG 

Kamis, 06 Februari 2025 | 08:19 WIB

Tambrauw Manfaatkan Dua Hektare Lahan Tidur Perkuat ketahanan pangan

Kamis, 06 Februari 2025 | 08:09 WIB

Hadapi Sengketa Pilgub di MK, KPU PBD Gandeng Kantor Hukum Dr.Pieter Ell dan Rekan

Rabu, 15 Januari 2025 | 09:32 WIB
TERKINI

Doa Dari Anak-anak SD Torsina Atas Kebaikan Satgas Humas Ops Damai Cartenz 

2 Jam yang lalu
Evakuasi dan Identifikasi Jenazah Korban KKB

Apresiasi Diberikan Kepada Satgas Ops Damai Cartenz

6 Jam yang lalu

DPRP Usulkan Pemprov Pinjam Dana Bank Biayai PSU, Tolak Gunakan Dana Cadangan

16 Jam yang lalu
Catatan Pinggir Seorang Pemerhati Mangrove

Ikan Idola dari Teluk Bintuni

18 Jam yang lalu

Satgas Operasi Damai Cartenz Gelar Kegiatan Kesehatan di Pegunungan Bintang, Provinsi Papua Pegunungan

1 Hari yang lalu
Kontak Informasi wartaplus.com
Redaksi: wartaplus.media[at]gmail.com